Inilah Penyebab Desta Ceraikan Istri, Diduga Ada Orang Ketiga dan Beda Pendapat Tentang Banyak Hal

- Jumat, 19 Mei 2023 | 19:40 WIB
Potret Desta (Instagram @desta80s)
Potret Desta (Instagram @desta80s)

ENAMPAGI - Yang sedang ramai dibicarakan yaitu host Indonesia Desta Mahendra baru-baru ini menceraikan istrinya yaitu Natasha Rizki.

Diduga adanya orang ketiga dan  menurut Desta Istrinya terlalu baik buat dia, sehingga itu yang membuat Desta menceraikan Natasha Rizki.

Diduga orang ketiga saat banyak yang foto beredar. Warganet pada mengira itu Desta dan cewe yang sebagai selingkuhannya sedang bergandengan.

Isu yang beredar perempuan yang dirangkul Desta yaitu Gege Elisa. Gege Elisa merupakan model kelahiran tahun 1994 dan seorang model.

Baca Juga: Sahabat Natasaha Rizky, Citra Kirana Sempat Tidak Setuju Menikah dengan Desta Mahendra Karena Sesuatu Hal

Di salah satu vlog Raffi Ahmad memperlihatkan Gege dan Desta sedang bersama, serta bermain tenis bareng.

Salah satu vlog yang bersama Ma'ruf Amin Wakil Presiden Indonesia, Desta mengatakan "Karena saya sering ketemu dengan lawan jenis, jadi kadang juga dia (Natasha Rizki) curiga.

Walaupun Saya ga genit-genit cuma caca mudah curiga," begitu ungkapan Desta di vlog bersama Ma'ruf Amin dan Najwa.

Natasha Rizki juga menyampaikan pendapat dan mengatakan "Ada batas nih, mohon maaf. Saya juga lumayan berat tuh berbeda pandangan dengan Desta. Jadi, kayak Desta kesini Aca Kesini, dari situ buat kita down" kata Natasha sang istri.

Najwa Shihab juga bertanya "Down dalam hal apa," tuturnya pertanyaan ke Desta dan Natasha.

Baca Juga: Sebelum Diceraikan Oleh Desta Mahendra, Natasha Rizky Harus Relakan Beberapa Hal Sebelum Nikah

Desta pun menjawab "Down berbagai macam hal, memandang kehidupan, memandang keyakinan. Contoh kecilnya gimana cara membesarkan anak juga, jadi banyak sekali hal-hal yang mungkin kita berdua sangat beda banget," begitu jawaban dari Desta.

Dalam Hijrah pun Desta dan Natasha tidak sejalan. Desta pun pernah diduga tidak puasa.

Di vlog yang diunggah oleh Desta Natasha Family 2021 yang diungkapkan oleh sang anak yaitu Megumi Desta tidak pernah sholat dan berharap ayahnya bisa beribadah kembali.

Halaman:
Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizin redaksi.

Editor: Bellinda Putri Hidayat

Sumber: TikTok @yourfavhuman

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Terpopuler

X