ENAMPAGI – Bandara telah lama menjadi bagian dari hal penting dalam drama Korea.
Ada beberapa drama Korea yang dimana bandara memainkan karakter penting dalam alur ceritanya.
Dilansir enampagi.id dari soompi, berikut beberapa rekomendasi drama Korea yang terkait dengan bandara :
1. On The Way to the airport
Baca Juga: Aki tekor atau cepat habis ? Ini penyebabnya !
Drama Korea ini bercerita tentang seorang petugas perkelahian dan seorang arsitektur, yang di mana keduanya menikah dengan orag yang berbeda.
Choi Soo Ah yang diperankan oleh Kim Ha Neul, seorag pramugari senior di sebuah maskapai penerbangan, yang menikah dengan seorang pilot bernama Park Jin Seok yang diperankan oleh Shin Sung Rok.
Choi Soo Ah menyayangi putrinya Hyo Eun yang diperankan oleh Kim Hwan Hee, yang dikirim kesekolah berasrama di Malaysia oleh suaminya.
Seo Do Woo yang diperankan oleh Lee Sang Yoon seorang arsitek yang menikah dengan Hye Won yag diperankan oleh Jang Hee Jin.
2. Where stars land
Baca Juga: Ingin Cepat Mahir Berbahasa? Berikut Tips-Tips yang Dapat Kamu Lakukan!
Drama Korea ini bercerita tentang kehidupan staf bandara Incheon, drama ini berfokus pada dua karyawan di Bandara.
Yeo Reum yang diperankan oleh Chae Soo Bin dan Soo Yeon yang diperanka oleh Lee Je Hoon bekerja di departemen layanan penumpang.
3. Beauty Inside
Artikel Terkait
Rekomendasi Drama Korea yang Mirip dengan The Glory!
5 Rekomendasi Drama Korea yang Rilis Bulan Mei 2023, Nomor 4 Bikin Penasaran!
7 Rekomendasi Drama Korea Tentang Kesehatan Mental
Rekomendasi Drama Korea Bertemakan Tentang Olahraga
Rekomendasi Drama Korea Tentang Ibu yang Jangan Sampai Kamu Lewatkan!