ENAMPAGI - Presenter Desta Mahendra telah menjalani sidang mediasi pertama pada tahap perceraiannya dengan Nastasha Rizky.
Hingga kinj Desta Mahendra maupun sang istri Natasha Rizky tak menyebutkan jelas menganai penyebab perceraian mereka.
Desta Mahendra memilih untuk merahasiakan alasannya bercerai dengan sang istri. Namun banyak warganet menduga perceraiannya tersebut karena adanya orang ketiga.
Dikutip Enampagi.id dari instagram @pembasmi.kehaluan.reall yang diunggah pada 30 Mei 2023, Desta pun menyangkah hal tersebut.
Baca Juga: Tips Merawat Kabel Gas Motor Agar Tetap Lancar dan Terjaga Kinerjanya
Desta menegaskan bahwa berita mengenai dirinya dengan sosok wanita lain yang banyak menyebut sebagai orang ketiga adalah fitnah atau tidak benar.
"Ya kan itu gue sudah bilang sudah klarifikasi juga di instagram gue bahwa itu fitnah", ungkap Desta.
"Ya udah fitnah ngapain dipercaya", tambahnya.
Desta pun menyebut dirinya lelah untuk mengklarifikasi berulang kali terhadap berita diluaran yang tidak benar tentang dirinya.
"Capek gue untuk mengklarifikasi fitnah satu per satu untuk apa gitu loh", ujar Desta.
Baca Juga: Tips Mengatasi Motor yang Mengalami Overheating saat Digunakan dalam Kemacetan
"Karena sudah terlalu banyak yang bikin opini bikin pendapat ya karena berita-berita (yang) disebarkan juga kan", tegasnya.
Selain itu, Desta juga menegaskan kembali mengenai foto yang sempat viral di berbagai media sosial.
Foto yang terlihat seperti sosok Desta mengenakan hoodie berwarna hijau yang sedang berjalan merangkul seorang wanita.
Artikel Terkait
Bantah Isu Orang Ketiga dalam Rumah Tangga Desta Mahendra dan Natasha Rizky, Ini Klarifikasi Kuasa Hukum Desta
Apakah Perbedaan Usia Menjadi Sebab Perceraian Desta Mahendra dan Natasha Rizki? Berikut Penjelasannya!
Setelah menjadi Perbincangan Publik, Sumber Kekayaan Desta Mahendra, Kini Jadi Sorotan di Media Sosial
Profil Desta Mahendra, Dari mulai awal karir Presenter Radio Hingga Merambah ke dunia Acting
Sekilas Profil Natasha Rizki, Istri Desta Mahendra yang Sedang Dirundung Masalah