Bukan Jepang Jika Tidak Ada Hal Aneh, Termasuk Diadakannya Kursus Tersenyum di Salah Satu Perusahaan

- Rabu, 14 Juni 2023 | 06:45 WIB
Ilustrasi orang-orang yang sedang tersenyum setelah kursus (Pixabay StockSnap)
Ilustrasi orang-orang yang sedang tersenyum setelah kursus (Pixabay StockSnap)

Yang merupakan salah satu siswa yang mengambil kelas sebagai bagian dari kursusnya untuk mempersiapkan dirinya saat memulai dunia kerja.

Ia mengatakan bahwa dirinya perlu mengembalikan senyum dan memperbaiki senyumnya seperti sedia kala.

Baca Juga: BRI Kembali Dinobatkan Sebagai Perusahaan Terbesar di Indonesia versi Forbes The Global 2000

Karena selama pandemi Covid-19 melanda dirinya mengaku tidak bisa banyak menggunakan otot wajahnya. Sehingga dengan adanya kursus senyum ini adalah sebuah latihan yang bagus.

Meskipun begitu memang diketahui bahwa sebelum pandemi melanda mengenakan masker di Jepang adalah hal yang biasa dilakukan banyak orang.

Seperti ketika musim demam ataupun terserang penyakit. Kawano juga menyampaikan bahwa dirinya memang sudah memberikan pelajaran kursus senyum itu dari tahun 2017.

Dan ia sudah melatih sebanyak 4000 orang sejauh ini dan sudah menghasilkan 700 orang lainnya sebagai penerus pelatih senyum.

Yang bersertifikat untuk menyebarkan ilmu dalam membuat senyum yang sempurna di seluruh Jepang.

Baca Juga: Miliki Potensi Besar Kendaraan Listrik, Pertamina Siapkan Jaringan Suplai dan Distribusi Ekosistem KBLBB

Ia menyebutkan terdapat sejumlah teknik senyum yang dapat dilakukan oleh pesertanya, seperti metode "Teknik Tersenyum Gaya Hollywood", "Mata Bulan Sabit, "Pipi Bundar".

Dan membentuk tepi mulut sehingga seluruh gigi tampak terlihat dan menghasilkan senyuman yang indah.

Dalam kelas tersenyumnya ini dimulai dengan melakukan sesi peregangan, setelah itu para pesertanya akan diminta mengambil sebuah cermin dan melihat dirinya sendiri di cermin saat mengikuti arahan instruktur pelatih.

Dengan adanya kursus senyum ini merupakan sebuah hal yang unik, bahkan banyak warga Jepang yang ikut mendaftar kelas tersenyum itu, untuk belajar bagaimana tersenyum lagi tanpa terlihat canggung dan kaku.

Yang menjadi menarik adalah kelas tersenyum ini sudah menjadi bagian dari budaya Jepang selama beberapa dekade.

Baca Juga: Perubahan Pantai Labuan dari Terkotor Menjadi Lebih Bersih Karena Aksi Pandawara Grup dan Berbagai Pihak

Halaman:
Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizin redaksi.

Editor: Bellinda Putri Hidayat

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

X