Hingga akhirnya, Rista pun meminta maaf kepada Tasyi karena menyebar berita yang tidak valid atau memotong-motong cerita soal gajinya tersebut.
5. Membuat usaha seseorang bangkrut
Berita ini sangat viral dan mengundang kritikan netizen terhadap Tasyi yang dianggap tidak mencari tahu informasi sebelum mereview sebuah produk.
Hal ini bermula saat dirinya mereview salah satu makanan kuliner Indonesia yaitu pisang nugget.
Tasyi mengatakan bahwa usaha pisang nugget ini menjiplak usaha milik seorang anak Presiden yaitu Kaesang.
Baca Juga: Punya mimpi buat belajar di Julliard School, Putri Ariani dapat beasiswa
Tasyi juga mengatakan bahwa selain ide usaha, bentuk design boxnya mirip seperti kemasan box pisang nugget milik Kaesang.
Hal ini justru membuat sang pemilik usaha Kaesang Pisang Nugget mengalami kerugian yang besar hingga menutup semua outletnya.
Itulah deretan kontroversi Tasyi Athasyiah yang hingga saat ini menjadi sorotan publik. ***
Artikel Terkait
YouTuber Tasyi Athasyia Coba Resep Masakan Viral di TikTok, Mulai dari Kopi Nescafe Black Hingga Roti Boy KW!
Diduga Memberikan Gaji Dibawah UMR Jakarta, Tasyi Athasyia di Hujat Netizen!