Contohnya kendaraan-kendaraan yang otomatis berhenti saat ada orang yang terlihat di jalur penyebrangan jalan.
Tidak hanya itu pengendara mobil para pejalan kaki juga menunjukkan sikap yang luar biasa adalah pemandangan umum.
Saat orang yang menyeberang jalan kemudian membungkuk dan mengucapkan terima kasih kepada pengendara yang telah menghentikan laju kendaraannya untuk memberi jalan.
6. Disiplin adalah kunci
Disiplin dalam berbagai hal mulai dari bangun tidur hingga bekerja, setiap kegiatan mereka lakukan dengan disiplin yang sangat ketat.
Baca Juga: Simak! Inilah Tips Perawatan Rambut yang Baik dan Benar
Seperti yang terlihat dalam sebuah festival komik terbesar di dunia yang diselenggarakan di Jepang.
Ribuan pengunjungnya berbaris dengan sangat rapi membentuk kolom-kolom raksasa berisi barisan manusia.
Tidak ada orang yang menjelang antrian ataupun yang berdesakan berebut masuk ke dalam area pameran.
Begitu pula dengan pengguna kereta pada jam sibuk di Jepang,sebelum kereta berhenti di Stasiun mereka sudah membentuk barisan dengan rapi dan tertib.
Ketika pintu terbuka mereka telah memberi jalan di bagian tengah bagi penumpang yang hendak turun. ***
Artikel Terkait
Destinasi Wisata Budaya Seserahan Hutan Desa Paau Kalimantan, Yuk Simak Bagaimana Sejarahnya Ya
Mengenal Karawo, Kerajian Khas Gorontalo Dengan Proses Pembuatan yang Rumit, Hingga Menjadi Warisan Budaya di
Raline Shah di Cannes Film! Meminta Langsung Dibuatkan Kebaya Modern Untuk Mengenalkan Budaya Indonesia
Melihat Uniknya Budaya Pernikahan Campur Antara Dua Negara, Simak Infonya!
Menguak keindahan warisan budaya "Ulos Batak"