Drama yang merupakan remake dari drakor The World Of Married ini dibintangi oleh Ananda Everingham, Anne Thongprasom dan Patricia Good yang bakal tayang mulai 23 Agustus 2023 di Channel 3.
Thailand merupakan salah satu negara yang meremake drama ini setelah sebelumnya Indonesia juga meremake drama bertema perselingkuhan yang dibintangi oleh Chicco Jericho, Adinia Wirasti dan Tatjana Saphira.
7. Let's Begin Again
Drama Thailand usung genre romance yang dibintangi Namtarn Pichukkan dan March Chutavuth juga akan tayang di CH3 Thailand mulai 26 Agustus 2023.
Baca Juga: Jisoo BLACKPINK dan Ahn Bo Hyun Resmi Pacaran, YG Entertainment Sudah Berikan Konfirmasi Resmi
Drama ini menceritakan tentang serang wanita yang percaya kalau cinta pertamanya akan menjadi pelabuhan terakhirnya justru mendapat pengkhianatan dari sang kekasih.***
Artikel Terkait
Sinopsis Drama Thailand Conniving Bed Fellows Tayang 16 April 2023 Dibintangi Prem Ranida dan Ice Panuwat
Rekomendasi 7 Drama Thailand Terbaru Tayang Bulan Mei 2023, Paling Ditunggu You Are My Universe
Sinopsis Drama Thailand Wongsakhanayat Tayang 6 Mei 2023 Dibintangi Mo Monchanok, Perebutan Harta Warisan
Sinopsis Drama Thailand Ton Rai Plairak Tayang 22 Mei 2023 Dibintangi Pong Nawat, Kisah Putri Palsu
Sinopsis Drama Thailand You Are My Universe Tayang 25 Mei 2023 Dibintangi August Vachiravit, Komedi Romantis