Bagi yang tak terbiasa mungkin hanya terdengar seperti dengungan lebah yang tak jelas.
Yang diletakkannya tepat di samping telinganya dengan satu tangan, ia mulai ‘membaca’ dengan mendengar suara yang terdengar.
Baca Juga: Jemaah Haji Disarankan untuk Hindari Waktu Panas dan Padat saat Umrah Wajib
Lalu jari-jarinya yang memeluk hp tersebut dengan kekuatan insting dan kecepatan tinggi mengetik balasan dengan kecepatan yang simultan.
Bahkan emoticon secara tepat juga ditambahkan pula di komentar netizen. Kecepatan membacanya tersebut seakan-akan 100 persen.
‘Pintar ini anak,’ puji salah satu netizen. Dia memiliki keterbatasan tapi tak ada apapun yang seolah tak dilakukannya. Itulah Putri Ariani.
Putri asal Indonesia yang saat ini inspirasinya begitu menggetarkan hati. ***