Memohon padamu untuk beri sedikit waktu untukku
Pernahkah kau bayangkan
Semua yang kulakukan
Hanya untuk dirimu seorang
Kini ku mulai lelah
Ku terluka sendiri
Haruskah kucoba akhiri
Tak bisa ku terus perjuangkan sendiri
Ku bisa bahagia walau tanpa dirimu
Tak lagi hatiku milikmu
Tak lagi ku yang selalu memohon padamu