ENAMPAGI – 7 Fakta menarik tentang Stranger Things Season 4 yang akan tayang perdana pada tanggal 27 Mei 2022 di Netflix.
Stranger Things Season 4 yang akan tayang pada tanggal 27 Mei 2220 di Netflix merupakan salah satu series yang paling ditunggu penayangannya oleh para fans setianya. Simak 7 fakta menarik tentang Stranger Things Season 4.
Stranger Things Season 3 yang tayang pada tahun 2019 sukses membuat fans bertanya – tanya tentang kelanjutan kisah Eleven dan teman–temannya. Berikut 7 fakta menarik tentang Stranger Things Season 4 yang akan tayang di Netflix pada tanggal 27 Mei 2022.
Baca Juga: Sinopsis Drama China Terbaru Believe In Love Tayang Mulai 25 Mei 2022 di Youku
1. Bukan Season Terakhir Dari Stranger Things
Stranger Things Season 4 bukan season terakhir dari series Stranger Things yang tayang sejak tahun 2016.
Hal ini juga telah di konfirmasi oleh producer Stranger Things Season 4 yaitu The Duffer Brothers.
Dalam sebuah wawancara The Duffer mengatakan Stranger Things akan berakhir di season kelima.
Baca Juga: Buruan Pesan, Nanti Kehabisan! Inilah Harga Tiket Indonesia Open 2022
2. Penayangan Stranger Things Season 4 Terbagi Dalam 2 Volume
Stranger Things Season 4 terdiri dari 9 episode yang penayangannya terbagi dalam 2 volume. untuk volume pertama akan tayang pada tanggal 27 Mei 2022 sedangkan volume kedua akan tayang pada tanggal 1 Juli 2022.
Berikut adalah Judul Stranger Things Volume 1 Tayang 27 Mei 2022
Chapter One: The Hellfire Club
Chapter Two: Vecna's Curse