ENAMPAGI - Sinopsis drama China terbaru yang berjudul My Calorie Boy yang tayang sejak 26 September 2022 di iQiyi dan WeTV dan merupakan adaptasi novel yang sangat seru untuk disaksikan.
Drama China My Calorie Boy merupakan drama China yang diadaptasi dari novel yang berjudul Wo You Ge An Lian Xiang Gen Ni Tan Tan karya Hua Qing Chen. Simak sinopsis novel drama China terbaru ini yang tayang di iQiyi dan WeTV mulai 26 September 2022.
My Calorie Boy merupakan drama China yang tayang dengan genre romance dan menceritakan tentang kehidupan masa SMA yang seru untuk disaksikan. Berikut adalah sinopsis dari drama China My Calorie Boy yang telah tayang di iQiyi dan WeTV sejak 26 September 202 yang diadaptasi dari novel sayang untuk dilewatkan.
Baca Juga: INAGRO, Destinasi Wisata Alam Berbasis Pertanian di Kabupaten Bogor, Warga Jabodetabek Merapat Yuk!
Drama China My Calorie Boy disutradarai oleh Ben Fang yang juga pernah menyutradarai drama China seperti Forever and Ever, Love Designer,dan masih banyak lagi.
Sementara itu untuk naskah drama China My Calorie Boy ditulis oleh Wen Ya yang juga pernah terlibat dalam drama China Be Careful Delicacy dan Mystery Mirrors.
Drama China My Calorie Boys akan tayang dengan total 30 episode setiap hari Senin sampai Kamis di iQiyi dan WeTV mulai 26 September sampai 19 Oktober 2022.
My Calorie Boy dibintangi oleh Zhai Zi Lu sebagai Kang Jia Wei, Dai Lu Was sebagai Xu Jing Jing, Wang You Jun sebagai Gao Zhan, Li Xi Meng sebagai Xu Jing Jing, dan masih banyak lagi.
Drama China My Calorie Boy akan menceritakan tentang kisah persahatan oleh para siswa yang duduk di SMA.
Masa SMA merupakan msa yang indah dimana mereka akan belajar hal baru dan mulai mengenal apa itu cinta.
Para siswa SMA ini juga akan menghadapi tawa, bahagia, suka maupun duka secara bersama - sama dan menyelesaikan segala permasalahan yang mereka alami bersama - sama yang membuat persahabatan diantara mereka semakin kuat terjalin.***