entertainment

Mari Bernostalgia! Daftar Serial Kartun Nickelodeon Terbaik Yang Mulai Dilupakan

Rabu, 28 September 2022 | 18:45 WIB
Jimmy Neutron, salah satu serial kartun Nickelodeon terbaik yang mulai dilupakan. (Instagram @jimmy._.neutron)

ENAMPAGI – Serial kartun nickelodeon menarik untuk dibahas. Terutama bagi generasi 90-an, kartun-kartun ini seringkali menjadi favorit anak -anak ketika menonton televisi. Seperti Danny Phantom, The Wild Thornberrys, Jimmy Neutron, dan Dora The Explorer.

Serial kartun Nickelodeon sangat cocok untuk mengisi hari-hari yang menyenangkan bagi anak-anak. Seperti Danny Phantom, The Wild Thornberrys, Jimmy Neutron, dan Dora The Explorer.

Namun sayangnya, beberapa serial kartun Nickelodeon ini mulai dilupakan seiring dengan berjalannya waktu. Empat diantaranya adalah Danny Phantom, The Wild Thornberrys, Jimmy Neutron, dan Dora The Explorer. Simak ulasan selengkapnya!

Baca Juga: Berikut ini 5 Tempat Wisata Yang Jarang DiKetahui Berada di Kalimantan Tengah, Nomor 4 Sangat Rekomendasi

Dilansir dari akun YouTube FANS YOUTUBE akan membahas beberapa serial kartun Nickelodeon terbaik namun mulai dilupakan.

1. Danny Phantom

Danny Phantom adalah serial produksi Amerika Serikat yang ditayangkan di Nickelodeon.

Kartun ini menceritakan kisah seorang anak yang secara tidak sengaja mendapatkan kekuatan hantu sehingga dia menjadi pahlawan pembasmi hantu.

Baca Juga: Rekomendasi 3 Destinasi Wisata Alam Terpopuler Di Trenggalek, Nomor 2 Pernah Di Datangi Ir. Soekarno

Danny Phantom atau panggilan akrabnya Danny adalah anak dari keluarga Phantom yang percaya akan adanya hantu.

Danny adalah anak yang pendiam dan selalu murung karena selalu dikucilkan oleh sekolahnya.

Film kartun ini sempat ditayangkan di TV Indonesia dan sukses menghibur anak-anak yang menontonnya.

2. The Wild Thornberrys

Baca Juga: Sinopsis Film Horor Terbaru Smile Tayang 28 September 2022 di Bioskop Tentang Teror Senyum yang Mengerikan

Halaman:

Tags

Terkini