Baca Juga: 20 Link Twibbon Tema Hari Guru Nasional Ke-76 Tahun 2021 yang Menarik serta Gratis
Meskipun begitu, masih ada film yang mampu menarik banyak penonton di Korea Selatan untuk datang ke bioskop di tengah pandemi.
Film "Escape from Mogadishu," karya sutradara Ryoo Seung Wan, berhasil menarik 3,6 juta penonton ke bioskop, meskipun diputar awal tahun ini, ketika dilaporkan lebih dari seribu kasus virus aktif terjadi setiap hari di seluruh pelosok Negeri Ginseng.
Para penulis buku "Konten Akan Menjadi Lebih Penting di Tahun 2022" berpendapat, fakta ini membuktikan bahwa kembalinya para pembuat film terkenal ke bioskop telah menciptakan gebrakan besar, dan filmnya yang menghibur mendorong penonton untuk datang ke bioskop meskipun pandemi masih berlangsung.***
Artikel Terkait
Squid Game, Serial Penuh Ketegangan yang Mengalahkan Skor Money Heist di Netflix
Gara-Gara Squid Game, 'Gi Hun' Lee Jung Jae Akhirnya Buka Akun Instagram
Siap-Siap, Permainan Squid Game di Dunia Nyata Akan Segera Diselenggarakan!
Netflix Tak Bisa Diakses, Demam 'Squid Game' Tetap Menggila di China
Dolanan Game dalam 'Dari Jendela SMP', Warganet: Squid Game dengan Kearifan Lokal
Ali 'Squid Game' akan Lebarkan Sayap ke Hollywood?