ENAMPAGI – Chord gitar ‘Let It Be’ dari The Beatles ini terbilang cukup mudah untuk diiringi dengan gitar. Selain itu, lagu ini sangat cocok dibawakan di Hari Raya Natal dan gitaran bersama kerabat.
Salah satu hits dari The Beatles, ‘Let It Be’ telah melewati beberapa revisi. Terakhir lagu ini direkam pada 4 Januari 1970, di studio Abbey Road, London. Tak lama, dalam jangka waktu 2 bulan, yakni 6 Maret lagu ini dirilis.
‘Let It Be’ ditulis dan dinyanyikan oleh Paul McCartney ‘The Beatles’. Dalam salah satu penggalan liriknya “Mother Mary comes to me,” masih menjadi perdebatan – kepada siapa lirik tersebut merujuk.
Menurut Paul sendiri, dalam sesi interview bersama James Corden (James Corden Carpool karaoke, 2018), lirik ‘Let It Be’ terinspirasi dari mimpinya yang memimpikan mendiang Sang Ibu – yang kebetulan bernama Mary, Mary Patricia McCartney – maka Mother Mary.
Baca Juga: Sinopsis Drama 'Layangan Putus' Episode 1A, Dibuka dengan Kecurigaan Kinan
Namun saat dikonfirmasi mengenai ‘Apakah lirik tersebut merujuk kepada Bunda Maria’, Basis sekaligus vokalis The Beatles tersebut masih menyerahkan interpretasi makna lagu ‘Let It Be’ kepada penggemar.
Tentunya bagi penggemar, ‘Let It Be’ merupakan lagu yang religius dan penuh emosional. Lagu ini juga sangat cocok dibawakan di Hari Raya Natal. Berikut chord gitar Let It Be – The Beatles.
Let It Be – The Beatles
Intro
C G Am F C G F Em Dm C
C G
When I find myself in times of trouble
Am F
Mother Mary comes to me
C G F-Em-Dm C
Speaking words of wisdom, let it be
C G
And in my hour of darkness
Am F
she is standing right in front of me
C G F-Em-Dm C
Speaking words of wisdom, let it be
Baca Juga: Lirik lagu ABCDEFU - yang Dipopulerkan oleh Gayle
Am Am/G F C
Let it be, let it be, let it be, let it be
G F-Em-Dm C
Whisper words of wisdom, let it be
Artikel Terkait
Lirik Lagu 'Patah' - Iwan Fals, Single Ketiga di Album Pun Aku
Lirik Lagu 'Runtuh' - Feby Putri Feat Fiersa Besari
Lirik Lagu 'Mesin Waktu' - Budi Doremi, Soundtrack Serial Pendek 'Aku dan Mesin Waktu'
Lirik Lagu 'Sahabat Dulu' – Prinsa Mandagie, OST Serial 'Layangan Putus'
Chord Asli Lagu Berjudul 'Ibu' dari Iwan Fals, Gitaran di Hari Ibu 22 Desember
Celine Jadikan Lisa Blackpink sebagai Model setelah Dinyatakan Negatif Covid-19
Lirik Lagu 'Cinta Seng Pakai Spasi' – Vicky Salamor, Lagu Indonesia Timur Terbaru
Jung Hae-in Bicara Kecocokannya dengan Jisoo 'BLACKPINK' dalam Drama Korea ‘Snowdrop’
Lirik lagu ABCDEFU - yang Dipopulerkan oleh Gayle
Sinopsis Drama 'Layangan Putus' Episode 1A, Dibuka dengan Kecurigaan Kinan