Jelang Tamat Drama China The Oath Of Love Rilis Foto Baru Pamer Cincin

- Rabu, 30 Maret 2022 | 20:00 WIB
Jelang Tamat Drama China The Oath Of Love Rilis Foto Baru Pamer Cincin di Akun Weibo Pada Tanggal 30 Maret 2022 (weibo)
Jelang Tamat Drama China The Oath Of Love Rilis Foto Baru Pamer Cincin di Akun Weibo Pada Tanggal 30 Maret 2022 (weibo)

ENAMPAGI - Drama China The Oath Of Love yang dibintangi Yang Zi dan Xiao Zhan akan segera tamat pada tanggal 31 Maret 2022, jelang penayangannya pihak The Oath of Love merilis foto baru di akun Weibo tampak keduanya tengah “pamer” mengenakan cincin.

Drama China The Oath Of Love jelang tamat merilis foto terbaru salah satunya tampak Yang Zi dan Xiao Zhan dalam foto “memamerkan” cincin yang mereka kenakan di akun Weibo pada tanggal 30 Maret 2022.

Dalam foto yang diunggah oleh akun Weibo milik The Oath Of Love jelang penayangan episode terakhir (tamat) keduanya tampak serasi sambil memamerkan cincin yang mereka kenakan.

Baca Juga: Sambut Ramadhan dengan Lirik Sholawat ‘Ramadhan Tajalla Wabtasama’ Cover Ai Khodijah, Cocok Dilantunkan

Drama The Oath Of Love kabarnya akan menambah menjadi 32 episode untuk versi penayangan di TV sementara untuk versi DVD nya tetap 29 episode.

Berikut foto–foto terbaru yang dirilis oleh The Oath Of Love jelang penayangan episode akhir

1. Yang Zi dan Xiao Zhan tampak serasi dalam foto terbaru

Yang Zi dan Xiao Zhan
Yang Zi dan Xiao Zhan (weibo)

2. Yang Zi dan Xiao Zhan memamerkan cincin yang mereka kenakan, apakah di episode akhir keduanya akan menikah?

Yang Zi dan Xiao Zhan
Yang Zi dan Xiao Zhan (weibo)

3. Visual Yang Zi dan Xiao Zhan tidak diragukan lagi.

Yang Zi dan Xiao Zhan
Yang Zi dan Xiao Zhan (weibo)

Baca Juga: Lirik Lagu ‘To Lose’ – Titi DJ, Menjawab Tantangan Netizen Buat Lagu Balasan ‘Hati-Hati di Jalan’ – Tulus

Drama China The Oath Of Love merupakan drama yang telah ditunggu oleh penggemar Xiao Zhan dan Yang Zi selama 2 tahun lamanya dan akhirnya drama China The Oath Of Love sukses besar dengan ditonton lebih dari 1 miliar kali.

Halaman:
Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizin redaksi.

Editor: Eko Pradesa Subekti

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Terpopuler

X