Selain kisah kedua tokoh utama, yang tidak kalah penting adalah perjalanan hidup dari ketiga sahabat Na Hee Do. Ko Yu Rim, Moon Ji Woong, dan Ji Seung Wang berhasil menggapai mimpinya masing-masing.
Drama Korea “Twenty Five, Twenty One” bercerita tentang anak-anak muda yang berusaha menggapai mimpinya dengan latar Korea Zelatan di tahun 1998 ketika sedang mengalami krisis keuangan IMF. ***
Artikel Terkait
Lirik Lagu ‘Very, Slowly’ – BIBI, OST Drama Korea 'Twenty Five, Twenty One' Part 3, Romaji dan Terjemahan
Sinopsis Drakor ‘Twenty Five, Twenty One’ Episode 10, Kebersamaan Na Hee Do dan Teman-Temannya
Drakor ‘Twenty Five, Twenty One’ Episode 14, Berbagai Teori dari Netizen, Baek Yi Jin Bukan Ayah Kim Min Chae
5 Tokoh Utama Drakor ‘Twenty Five, Twenty One’, Ada yang Dianggap Penghianat Negara