ENAMPAGI - Saat menonton anime, kita seringkali diperlihatkan karakter-karakter yang memiliki kekuatan ajaib atau super, khususnya anime yang bergenre fantasi dan aksi.
Salah satu kekuatan yang kerap diangkat di anime adalah kekuatan bayangan atau kegelapan yang seringnya dipakai oleh karakter villain atau penjahat (meski di beberapa anime karakter protagonis-lah yang memilikinya).
Berikut 5 karakter anime pemilik kekuatan kegelapan yang sudah kami rangkum!
Baca Juga: Rekomendasi Drama Thailand yang Diperankan oleh Baifern Pimchanok
1. Shikamaru Nara - Naruto
Di urutan pertama ada Shikamaru Nara, sohibnya Naruto yang selalu terlihat malas.
Namun, siapa sangka Shikamaru ini adalah salah satu karakter yang jenius di Naruto.
Dalam setiap aksinya, pasti ada-ada saja taktik briliannya, terlebih dia sangat pandai dalam memanfaatkan kekuatan bayangannya.
Dengan teknik bayangannya, Shikamaru bisa melakukan banyak hal seperti mengikat atau mengendalikan tubuh target sesuai kehendaknya.
Baca Juga: Biadab! Pembunuhan di Indragiri Hulu : Jasad Korban Ditenggelamkan Dalam Kolam
2. Meliodas - Seven Deadly Sins
Meliodas adalah anak tertua dari Raja Iblis, sekaligus pemimpin kelompok Seven Deadly Sins.
Artikel Terkait
5 List Anime yang Paling Ditunggu Dan Tayang Bulan Ini
Heboh, Solo Leveling Diadaptasi Jadi Anime. Berikut Bocoran Penayangannya !
Anime Solo Leveling belum Rilis, udah Heboh duluan. Berikut Alasannya
Ada unsur Anti Jepang, Pro Kontra Anime Solo Leveling
Anime Spy X Family Masuk Kategori Genre Terbaik Musim Spring 2022
Anime Chainsaw Man Akan Rilis, MAPPA Yakini Tak Ada Yang Disensor!
Rekomendasi Anime Misteri Terbaik, Penuh Teka-Teki!