Umut akhirnya menemukan kesempatan untuk memenuhi tujuan utamanya membuat mobil sendiri dengan dukungan keuangan Ali Nejat.
Sementara itu, Ali Nejat baru mengetahui Ketika berada di pesta ulang tahunnya bahwa dia adalah ayah dari seorang anak kecil bernama Kaan.
Sementara dia mencoba untuk merawat anak kecil ini, Ali Jenat mendapat bantuan besar dari Naz dan mereka menjadi lebih dekat dengan seiring berjalannya waktu.
Baca Juga: Lee Seung Gi Tunjukkan Sisi Kerennya Sebagai Jaksa Dalam Drama 'Love According to the Law'
Dalam serial drama Intersection, Anda akan menjelajahi cinta segitiga dan berujung kehidupan tragis seorang anak kecil.
Akankah Umut akhirnya berhasil mencapai tujuannya menciptakan mobil sendiri? Akankah Naz terus mencintai suaminya Umut dan menyadari bahwa dia sangat berbeda darinya?.***
Artikel Terkait
Link Nonton Drama Turki 'Tozluyaka' Episode 1 dengan Subtitle Gratis
Sinopsis dan Daftar Pemeran Drama Turki 'Yali Capkini', Cinta antara Si Kaya dan Gadis Desa
Sinopsis dan Daftar Pemain Drama Turki 'Ah Nerede'
Link Nonton Drama Turki 'Ah Nerede' Episode 1 Lengkap dengan Subtitle
Sinopsis dan Daftar Pemain Drama Turki 'Senden Daha Güzel'
Link Nonton Drama Turki 'Senden Daha Guzel' Episode 1 Lengkap dengan Subtitle
Simak! Ini Dia Daftar 10 Drama Turki yang Wajib Ditonton Tahun 2022