Hal tersebut yang juga menjadi alasan ia harus bekerja keras.
Young Joon berusaha dengan segala cara agar sekretarisnya itu tidak keluar.
Young Joon dan Mi So ternyata memiliki hubungan masa lalu yang kelam.
Masa Lalu apakah itu?
Drama Korea ini wajib masuk list kamu, karena ceritanya yang menarik.
Tayang di 6 negara
Selain tayang di Korea Selatan, Drama korea ini juga berhasil menembus 6 negara lainnya. Yaitu Malaysia, Thailand, Filipina Singapura, Indonesia, dan Sri Lanka.
Baca Juga: Lirik Mars Dharma Wanita, untuk Lomba dan Paduan Suara
Berhasil meraih 8 nominasi penghargaan
Drama Korea What's Wrong With Secretary Kim berhasil masuk dalam dua penghargaan bergengsi yaitu APAN Star Awards dan Korea Drama Awards.
Dari 8 nominasi What's Wrong With Secretary Kim berhasil membawa lima piala yaitu K-Star Award Actress untuk Park Min Young, Actor in a Miniseries untuk Park Seo Joon, Character Award Female untuk aktris Pyo Ye Jin,Top Excellence Award, Actor dan Hallyu Star Award untuk aktor Hwang Chan Sung.***
Editor: Wahidah Sofariah Asaroh
Sumber: Berbagai Sumber
Artikel Terkait
5 Rekomendasi Drama Korea Bergenre Thriller, Beserta Sinopsisnya
Drama Korea Terbaru Shin Ha Kyun Berjudul 'Unicorn' Akan Rilis Bulan Agustus 2022
Rekomendasi Drama Korea Action Terbaik, Drakor Gak Melulu Bucin!
7 Rekomendasi Drama Korea Bergenre Komedi Terbaru 2022
5 Drama Korea Underrated, Nggak Kesorot Bukan Berarti Nggak Bagus!
Ji Chang Wook Memerankan Karakter Dingin dan Skeptis Dalam Drama Korea Terbarunya 'If You Wish Upon Me'
Kang Tae Oh dan Park Eun Bin Selalu Tertawa Kala Latihan Back Hug Untuk Drama Korea Extraordinary Attorney Woo
7 Drama Korea Tentang Bisnis, Calon Pengusaha Wajib Nonton!
Drama Korea 'Cafe Minamdang', Usaha Seo In Guk Menangkap Gopuri
Rekomendasi Drama Korea Bertema Keluarga, No. 2 Bikin Terharu!