ENAMPAGI - Daftar Nominasi lengkap Anugerah Musik Indonesia (AMI Awards) tahun 2022 yang hadir dengan semua genre musik yang ada di Indonesia dan seluruh musisi Indonesia akan salin bersaing untuk memperebutkan piala AMI.
Pengumuman daftar nominasi Anugerah Musik Indonesia (AMI Awards) 2022 telah berlangsung pada tanggal 14 September 2022 yang disiarkan secara langsung di akun Youtube milik RCTI. Berikut adalah daftar nominasi untuk AMI Awards 2022 lengkap dengan semua genre mulai dari pop hingga Indie dan para musisi Indonesia bersaing untuk menjadi yang terbaik.
Acara malam penganugerahan Anugerah Musik Indonesia (AMI Awards) 2022 akan digelar tanggal 13 Oktober 2022 yang akan dihadiri oleh para musisi Indonesia. Berikut adalah daftar lengkap nominasi AMI Awards 2022 dari semua genre musik dan para musis Indonesia akan bersaing di setiap kategorinya.
Baca Juga: Sinopsis Drakor Terbaru Blind Tayang 16 September 2022 di tvN Genre Thriller Dibintangi Ha Seok Jin
BIDANG UMUM
PENDATANG BARU TERBAIK TERBAIK
Danar Widianto - Sebatas Formalitas
Fabio Asher - Bertahan Terluka
Livingroom. - Precious
Melisa Hart - Tak Lagi Rindu
OKAAY - Peneman Malam Sepi
Shanna Shannon - Rela
ALBUM TERBAIK TERBAIK
Birdy - Pamungkas (Mas Pam Records)
Lyodra - Lyodra (Universal Music Indonesia)
Manusia - Tulus (TulusCompany)
Semoga Sembuh - Idgitaf (Idgitaf Musik)
Taman Langit - Noah (Musica Studios)
Tiara Andini - Tiara Andini (Universal Music Indonesia)
Tutur Batin - Yura Yunita (Merakit)
KARYA PRODUKSI TERBAIK TERBAIK
Hati-Hati di Jalan - Tulus (TulusCompany)
Pesan Terakhir - Lyodra (Universal Music Indonesia)
Sisa Rasa - Mahalini (Hits Records)
Tutur Batin - Yura Yunita (Merakit)
Yang Terdalam - Noah (Musica Studios)
Baca Juga: ‘Istana Ombak Eco Resort’ : Penginapan Pantai Terbaik di Pacitan Jawa Timur
BIDANG POP
ARTIS SOLO WANITA POP TERBAIK
Lyodra - Pesan Terakhir
Mahalini - Sisa Rasa
Raisa - Cinta Sederhana
Rossa - Terlalu Berharap (Ost. Love Knots)
Yura Yunita - Tutur Batin
Ziva Magnolya - Peri Cintaku
ARTIS SOLO PRIA POP TERBAIK
Andmesh - Bisa Tanpamu
Fabio Asher - Rumah Singgah
Judika - Bagaimana Kalau Aku Tidak Baik-Baik Saja
Rizky Febian - Salah
Tulus - Hati-Hati di Jalan
DUO/GRUP POP TERBAIK
Coldiac - Beautiful Day
Daun Jatuh - Momen
Juicy Luicy - Tampar
Maliq & D'Essentials - Aku Cinta Kau Dan Dia
Noah - Yang Terdalam
RAN - Selalu Bersama
PENCIPTA LAGU POP TERBAIK
Mario G. Klau - Tak Ingin Usai
Martinus Layardo, Mahalini - Sisa Rasa
Muhammad Tulus, Ari Renaldi - Hati-Hati di Jalan
Yovie Widianto, Arsy Widianto - Merasa Indah
Yura Yunita, Donne Maula - Tutur Batin
Artikel Terkait
Mari Bernostalgia! Inilah Kabar Michelle Yeoh, Aktris Cantik dan Jago Bela Diri di Film dan Drama China 90an
Sinopsis Drama China Terbaru My Girlfriend Is An Alien 2 Tayang 16 September 2022 Genre Romance Lebih Seru
Sinopsis Drama China Don't Mess With EX-Girlfriend Hanya 8 Menit Setiap Episode Tayang September 2022 di WeTV
Jadwal Tayang Drama China My Girlfriend Is An Alien 2 Episode 1 Sampai 30 End Tayang di WeTV Dengan Subtitle
Sinopsis Drama China Terbaru A Romance of the Little Forest Genre Komedi Romantis 15 September 2022 di Youku