Sinopsis Series I Hate Christmas Tayang di Netflix 7 Desember 2022 Remake Series Norwegia Genre Romcom

- Selasa, 6 Desember 2022 | 20:30 WIB
Sinopsis Series I Hate Christmas Tayang di Netflix 7 Desember 2022 Remake Series Norwegia Genre Romcom Seru Untuk Ditonton (Tangkapan Layar Netflix)
Sinopsis Series I Hate Christmas Tayang di Netflix 7 Desember 2022 Remake Series Norwegia Genre Romcom Seru Untuk Ditonton (Tangkapan Layar Netflix)

ENAMPAGI - Sinopsis series I Hate Christmas yang akan tayang di Netflix tanggal 7 Desember 2022 yang merupakan remake dari series Norwegia dengan genre romcom (romantic comedy).

I Hate Christmas merupakan series bertema Natal yang seru untuk ditonton. Simak sinopsis seriesnya yang diremake dari series Norwegia dan tayang 7 Desember 2022 di Netflix genre romcom.

Series I Hate Christmas yang tayang di Netflix mulai 7 Desember 2022 dan remake dari series Norwegia merupakan salah satu series yang sayang untuk dilewatkan, berikut sinopsisnya.

Baca Juga: Bukit Bahtera Nabi Nuh? Ini Dia Bukit Fatukopa yang Sangat Mempesona

Daftar Pemain Series I Hate Christmas

Pilar Fogliati as Gianna

Florence Pieri

Massimo Rigo

Marzia Ubaldi

Sinopsis Series I Hate Christmas

Series bertema Natal ini akan menceritakan tentang seorang gadis yang harus mencari pacar pura - pura untuk ia bawa diacara keluarga saat malam natal.

I Hate Christmas merupakan series natal yang diremake dari series Norwegia berjudul Hjem til Jul yang sukses tayang di Netflix dalam 2 season di tahun 2019 silam.

Series I Hate Christmas menceritakan tentang seorang wanita bernama Gianna yang bekerja sebagai perawat namun ia baru saja putus cinta dan sedang single alias jomblo.

Baca Juga: Jadwal Pertandingan BWF World Tour Final 2022 Lengkap dari Babak Penyisihan Hingga Final Mulai 7 Desember 2022

Halaman:
Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizin redaksi.

Editor: Sundari

Sumber: What's on Netflix

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Terpopuler

X