Venna Melinda Luluh Akibat Ancaman Ferry Irawan, Benarkah Tidak Jadi Bercerai? Begini Kata Hotman Paris

- Selasa, 24 Januari 2023 | 14:19 WIB
Potret Venna Melinda dengan Ferry Irawan ( Instagram /@ferryirawanreal)
Potret Venna Melinda dengan Ferry Irawan ( Instagram /@ferryirawanreal)

Baca Juga: Yuk Simak! Destinasi Wisata Air Terjun Grojogan Ratu Baturaden, Air Terjun di Pinggir Jalan Raya Nih

"Dan dalam kesempatan ini Hotman atas nama Melinda mengatakan tidak takut terhadap ancaman maupun say war yang dibuat oleh berbagai pihak dengan dalih akan dibukalah ini, akan bongkarlah ini kalau tidak mau berdamai", lanjut Hotman

"Sekali lagi tidak takut, laporan polisi jalan terus ya dan juga gugatan perceraian juga sedang disempurnakan", jelas Hotman Paris.

Hotman juga mengatakan bahwa banyak oknum atau pihak diluar sana yang berdalih bahwa perdamaian itu perlu, namun ternyata ada juga pihak yang melakukan ancaman.***

Halaman:
Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizin redaksi.

Editor: Eko Pradesa Subekti

Sumber: YouTube SCTV

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

X