Apakah Daging Qurban Dapat Dimakan Pada Yang Berqurban, Berikut Penjelasan Dari Ustadz Syafiq Riza Basalamah

- Selasa, 13 Juni 2023 | 10:00 WIB
Ustadz Syafiq Riza Basalamah (Instagram @syafiqrizabasalamah)
Ustadz Syafiq Riza Basalamah (Instagram @syafiqrizabasalamah)

ENAMPAGI.ID - Ustadz Syafiq Riza Basalamah menerangkan tentang apa benar dari hasil qurban tidak boleh di makan pada yang berkurban.

Berikut penjelasannya rasul shallallahu alaihi Salam mengatakan tidak masalah kalau yang berqurban ingin memakan hasil qurbannya, jika ingin menyimpanpun diperbolehkan pada yang berqurban kemudian berbagi sama Yang lainnya, menurut ustadz Syafiq Riza Basalamah kalau berqurban itu seperti mengorbankan nyawa hewan ternak.

Menurutnya qurban ini bukan shodaqoh yang tidak mungkin orang akan makan dari shodaqohnya.

Qurban itu adalah mengucurkan darah berqurban yang untuk Allah dan Dianjurkan untuk makan juga dari hasil qurbannya.

Baca Juga: WOW! Peraih Golden Buzzer American Got Talent Ini Mendapatkan Ucapan Selamat Dari Presiden Jokowi

pendapat yang lebih kuat diantara para ulama adalah tetap harus ada yang di shodaqohkan dari hasil qurban dan kalau di Makan semua juga tidak apa-apa tapi dianjurkan menurut para ulama sebagian untuk di shodaqohkan.

jadi tidak masalah ketika orang yang berqurban meminta dua pertiga dari Hewan yang di qurbankannya.

Ustadz Syafiq Riza Basalamah juga mengatakan termasuk sunnah, nabi Muhammad kalau Idul Adha beliau dari sejak subuh tidak makan seperti orang yang berpuasa namun Tidak boleh puasa, ketika beliau menyembelih qurban Nabi Muhammad SAW ikut makan dari hasil qurbannya.

Baca Juga: Macam-Macam Kuliner yang Wajib Dicoba Jika ke Bandung!

sejatinya qurban itu hanya berapa persen dari uang yang di Qurbankan seperti sepertiga di makan, sepertiga di simpan dan sepertiganya lagi untuk berbagi.

Menurut ustadz Syafiq Riza Basalamah dianjurkan untuk memilih Qurban yang terbaik tapi yang sesuai dengan kemampuannya, besar pahala dari berqurban sendiri ada Banyak hadist yang menjelaskan pahala berqurban namun hadist tersebut tidak bisa dijadikan sandaran.

ustadz Syafiq Riza Basalamah mengatakan Allah tidak menerima Daging dari qurban, Allah tidak menerima darahnya karena yang sampai pada Allah itu ketaqwaannya.

Baca Juga: Cek Ide Makanan Hemat Untuk Anak Kos!

pahala yang akan didapatkan kalau berqurban adalah mendapatkan Cintanya Allah karena ketika mengorbankan sesuatu yang dicintai balasannya Allah akan cinta.

Halaman:
Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizinĀ redaksi.

Editor: M Arief

Sumber: Instagram @syafiqrizabasalamah_official

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Perempuan, Pemikiran, dan Merasa Terpuji

Minggu, 22 Oktober 2023 | 10:35 WIB

Dejavu, Di Kampus ISI Jogja Kala Itu

Minggu, 22 Oktober 2023 | 10:20 WIB

4 Kampus Swasta Terbaik yang Ada di Indonesia

Rabu, 5 Juli 2023 | 07:52 WIB
X