Hukum Kurban 1 Sapi Kolektif Dengan 7 Orang Di Hari Raya Idul Adha, Begini Jawaban Buya Yahya

- Rabu, 21 Juni 2023 | 20:45 WIB
Potret Buya Yahya menyapaikan perihal kurban untuk Hari Raya Idul Adha (Instagram @buyayahya_albahjah)
Potret Buya Yahya menyapaikan perihal kurban untuk Hari Raya Idul Adha (Instagram @buyayahya_albahjah)

ENAMPAGI - Hari Raya Idul Adha atau Hari Raya Kurban sudah didepan mata, pekan depan umat muslim di seluruh dunia akan merayakannya. Para umat muslim di seluruh dunia akan bersuka cita untuk merayakan Hari Besar ini.

Hari Raya Idul Adha atau Hari Raya Kurban, dilaksanakan pada bulan haji. Hari besar ini, dilakukan umat muslim berbondong-bondong untuk berkurban hewan, seperti sapi, kambing, kerbau, dan unta untuk di Arab saudi.

Hari Raya Idul Adha atau Hari Raya Kurban, di tahun 2023 ini akan dilaksanakan pada tanggal 29 Juni.

Pernahkan anda mendengar tentang, jika berkurban kambing itu hanya cukup untuk 1 orang saja?

Baca Juga: Hobi Berbelanja dan Bingung Ingin Belanja Online atau Offline? Simak Info Keuntungannya Disini

Dan jika berkurban 1 ekor sapi, itu cukup untuk 7 orang? benarkah itu?.

Dalam artikel ini, kita akan membahas tentang hukum qurban kolektif, 1 ekor sapi untuk 7 orang.

Dan inilah jawaban Buya Yahya pada channel youtube Al-Bahjah Tv.

Baca Juga: Akhirnya Film Mission Impossible Dead Reckoning Part 1, Tayang Bulan Juli 2023

"Jadi kurban itu, kurban 1 kambing untuk 1 orang saja, dan kalau sapi/unta 1 boleh patungan dengan 7 orang.

Kalau patungan itu masuk, karena apa biasanya 1 sapi harganya 7 juta rupiah dan kita kolektif 1 juta 1 juta, sah jika seperti itu.

Jadi 1 sapi hitungannya untuk 7 orang sah seperti itu, bukan 1 kambing untuk patungan dengan banyak orang. Dan jika ingin kurban 1 sapi untuk 1 orang itu boleh.

Baca Juga: Waspada Pikun Sejak Dini, Intip Pencegahannya Disini!

Nabi pernah mengajarkan tentang Al-Badanah, Al-Badanah artinya 1 unta untuk 7 orang dan Al-Baqor adalah Sapi untuk 7 orang, dalam hadis mengatakan seperti itu.

Halaman:
Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizin redaksi.

Editor: Dilla Alivia

Sumber: Youtube Al Bahjah TV

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Perempuan, Pemikiran, dan Merasa Terpuji

Minggu, 22 Oktober 2023 | 10:35 WIB

Dejavu, Di Kampus ISI Jogja Kala Itu

Minggu, 22 Oktober 2023 | 10:20 WIB

4 Kampus Swasta Terbaik yang Ada di Indonesia

Rabu, 5 Juli 2023 | 07:52 WIB
X