5 Keutamaan Puasa Arafah yang Umat Muslim Wajib Ketahui

- Jumat, 15 Juli 2022 | 08:30 WIB
Ilustrasi Puasa Arafah (Wikipedia)
Ilustrasi Puasa Arafah (Wikipedia)

“Tidak ada satu amal shalih yang lebih dicintai oleh Allah melebihi amal shaleh yang dilakukan pada hari-hari ini (yaitu 10 hari pertama bulan Dzul Hijjah).” Para sahabat bertanya: “Tidak pula jihad di jalan Allah?” Nabi shallallaahu 'alaihi wasallam menjawab: “Tidak pula jihad di jalan Allah, kecuali orang yang berangkat dengan jihad dan hartanya namun tidak ada yang kembali."

(HR. Abu Dawud dan Ibnu Majah. Hadits senada juga diriwayatkan oleh Tirmidzi dan Ahmad)

3.    Sunnah Rasulullah SAW

Sebagaimana dalam hadist riwayat menjelaskan :

“Ada empat perkara yang tidak pernah ditinggalkan oleh Rasulullah yaitu puasa asyura, puasa hari arafah, puasa tiga hari setiap bulan dan shalat dua rakaat sebelum subuh.”

(HR. An Nasa’i dan Ahmad)

Baca Juga: Ulang Tahun Army, Bts Menghadiahkan Video Music 'Yet To Come' Bertajuk #MyBTSStory

4.    Dijauhkan dari siksa api Neraka

Rasulullah Shalallahu ‘alaihi wasallam bersabda yang artinya :

“Tidaklah seorang hamba yang puasa di jalan Allah kecuali akan Allah jauhkan dia (karena puasanya) dari neraka sejauh tujuh puluh musim.”

(Hadits Riwayat Bukhari 6/35, Muslim 1153 dari Abu Sa’id Al-Khudry, ini adalah lafadz Muslim. Sabda Rasulullah : “70 musim” yakni : perjalanan 70 tahun, demikian dikatakan dalam Fathul Bari 6/48.)

5.    Mendapatkan syafaat pada hari Kiamat

Rasulullah shalallahu ‘alaihi wasallam bersabda yang artinya :

Baca Juga: Isu Perselingkuhan Aktris Pendatang Baru, Arawinda Kirana, dengan Suami Beristri

Puasa dan Al-Qur’an akan memberikan syafaat pada hari kiamat. Puasa mengatakan ‘Wahai Rabbku, aku menghalanginya dari makan dan syahwat pada siang hari maka berilah ia syafaat karenaku, “Al-Qur’an pun berkata, ‘Aku menghalanginya dari tidur pada malam hari maka berilah ia syafaat karenanya.” Rasulullah mengatakan, “Maka keduanya akan memberikan syafaat.

Halaman:
Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizinĀ redaksi.

Editor: Wahidah Sofariah Asaroh

Sumber: Wikipedia

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Perempuan, Pemikiran, dan Merasa Terpuji

Minggu, 22 Oktober 2023 | 10:35 WIB

Dejavu, Di Kampus ISI Jogja Kala Itu

Minggu, 22 Oktober 2023 | 10:20 WIB

4 Kampus Swasta Terbaik yang Ada di Indonesia

Rabu, 5 Juli 2023 | 07:52 WIB
X