ENAMPAGI.ID - Zaman sekarang, semua orang pasti pernah mendegar kata ‘Depresi’.
Depresi sering kali menjadi bahan candaan karena dianggap sebagai sesuatu yang berlebihan dan lucu.
Dengan mengatakan bahwa kita sedang depresi, orang lain seakan-akan melihat kita sebagai seorang pencundang dan terlalu berlebihan dalam menilai diri sendiri.
Namun itu adalah fakta sebelum kesadaran para masyarakat muncul. Sekarang orang-orang tidak perlu khawatir jika merasa dirinya ada yang tidak beres, mereka bisa datang ke ahlinya yaitu ke psikolog ataupun psikiater.
Baca Juga: Rahasia Tidur Nyenyak: Lebih dari Sekadar Memejamkan Mata
Hal ini disebabkan karena di generasi ini orang-orang mulai menyadari pentingnya kesehatan mental. Terutama karena maraknya berita bunuh diri di Indonesia ataupun di luar negeri.
Banyak faktor yang menyebabkan orang melakukan tindakan bunuh diri, walaupun tidak bisa dijelaskan dengan satu atau dua alasan.
Tapi jika ditanya tentang faktor apa yang dapat memicu bunuh diri maka jawaban salah satunya adalah depresi.
Baca Juga: Fakta Menarik Viralnya Mie Gaga VS Mie Indomie
Depresi kerap terjadi pada remaja hingga orang dewasa. Depresi berbeda dengan sedih, depresi adalah gangguan suasana hati yang cukup umum namun serius.
Depresi sangat menganggu kehidupan sehari-hari, karena memengaruhi bagaimana kita berpikir, merasa, dan bagaimana kita menangani dan melalui kegiatan sehari-hari seperti makan, bekerja, bahkan tidur.
Berikut merupakan beberapa faktor pemicu terjadinya depresi:
Baca Juga: Makanan yang Kaya Nutrisi untuk Ibu Hamil
1. Mengalami peristiwa traumatis,
Artikel Terkait
Sering Merasa Tidak Semangat Melakukan Apapun, Kenali Gejala Depresi Anhedonia dan Cara Mengatasinya
Tega! Seorang Ayah Membunuh Anak Kandungnya dengan Menebas Leher Sang Anak, Penyebabnya adalah Depresi
Karyawati Indomaret di Gorontalo, Lilan Lantu Mengakhiri Hidup Secara Tragis, Diduga Depresi Tertipu Pinjol
Seorang Pria Di Kalimantan Selatan Nekat Gantung Diri Hingga Tewas, Dikarenakan Depresi Cintanya Ditolak
Inilah 7 Tanda Seseorang Mengalami Depresi Awal