ENAMPAGI - Sebagai seorang wanita apakah menstruasi kamu normal?
Menstruasi bisa jadi parameter penting untuk menilai kesehatan.
Menstruasi bisa dikatakan normal jikalau memenuhi 4 kriteria berikut.
Dilansir enampagi dari akun TikTok dokterwongkito, berikut beberapa kriteria menstruasi bisa dikatakan normal :
1. Siklus menstruasi normal 24-28 hari
Maksudnya adalah dari menstruasi hari pertama bulan ini dengan menstruasi hari pertama bulan depan sekitar 24-38 hari.
Kebanyakan perempuan mengalami siklus menstruasi 28 hari.
2. Variasi siklus yang normal 9 hari
Variasi siklus ini maksudnya adalah variasi dari yang paling pendek ke paling lama.
Itu tidak boleh lebih dari 9 hari, maksudnya seperti Januari siklusnya 28 hari.
Februari siklusnya 30 hari, Maret siklusnya 33 hari, variasi siklus : 33-28 hari : 5 hari.
Artikel Terkait
Cara Agar Wanita Bisa Beribadah Meski Sedang Menstruasi di Bulan Ramadhan
Inilah 5 Cara Meredakan Nyeri Saat Menstruasi atau Haid yang Bisa Kamu Coba
Simak! Inilah Kegunaan Cakram Bagi Wanita Saat Menstruasi
Apa itu Tampon? Bagaimana Cara Menggunakannya Saat Menstruasi? Apa Aman Digunakan? Perbedaan Dengan Pembalut?
Bolehkah Perempuan yang Sedang Haid dan Nifas Keramas? Simak Penjelasannya Disini!