8. Kacang mete
Kacang mete kaya akan melatonin dan merupakan sumber magnesium yang baik.
Baca Juga: Gio dan Ami, Berjuang Bersama Hingga Menjadi Grand Finalis Master Chef Season 10, Ini Kisah Mereka!
9. Roti panggang alpukat
memakan roti dapat membuat kenyang dan bisa menyebabkan ngantuk.
magnesium dan potasium dalam alpukat dapat meningkatkan istirahat. Karena kekurangan potasium dapat mengganggu tidur.
Itulah beberapa makanan yang dapat dimakan sebelum tidur. ***
Artikel Terkait
Anda Sangat Lelah tapi Tidak Punya Waktu Untuk Tidur? Coba Trik Power Nap ala NAVY SEAL yang Viral ini
Sering Merasa Lelah Setelah Bangun Tidur? Coba Kenali Siklus Tidur 90 Menit Ini
8 Tips Ampuh Untuk Tidur Malam yang Lebih Nyenyak
5 Tips dan Cara Cepat Untuk Tidur, Adakah yang Sudah Kalian Coba?
7 Suplemen yang Bisa Menjadikan Tidur Lebih Baik