Mengubah pola pikir merupakan bagian penting untuk menjinakkan respon stress yang terlalu reaktif.
Baca Juga: Hari Sabtu Ditetapkan Sebagai 1 Syawal 1444 H Oleh Pemerintah, Jalan Margonda Kota Depok Sepi Total!
Otak mampu melakukan neuroplastisitas yang artinya memiliki kemampuan untuk mengantur ulang dirinya sendiri, membuat jalur saraf dan memperluas jaringan saraf yang ada.
Pada satu sisi, stress kronis diketahui dapat memperkuat bagian otak kita yang terlibat dalam deteksi ancaman sehingga membuatnya semakin mudah dipicu.
Otak juga bisa belajar dan beradaptasi dengan praktik manajemen stress.
Dengan menggunakan respons relaksasi alami tubuh atua mengubah pola pikir, kita dapat mengganggu pola pikir yang ada dan mendukung melakukan cara-cara baru untuk mengatasi pemicu stress tersebut.
3. Menenangkan pikiran
Baca Juga: Suga (AgustD) MV 'Haegeum' Telah Rilis, ARMY : Aktingnya Keren Banget, Udah Cocok Main Drama
Menanangkan pikiran saat cemas adalah cara ampuh untuk melatih Kembali respon stress.
Hal tersebut berfokus pada faktor gaya hidup seperti olahraga, meditasi, tidur yang cukup, pola makan yang sehat akan membantu mempersiapkan tubuh dan pikiran agar lebih Tangguh dalam menghadapi stress. ***
Artikel Terkait
5 Tips Mengatasi Stres dan Bosan Saat WFH atau Bekerja dari Jarak Jauh Ini Penting Banget!
14 Cara Efektif Tetap Produktif, serta Menghindari Stres Pekerjaan
Stres Kerja Merupakan Bahaya di Tempat Kerja?Simak Penjelasan Faktor Psikologi Keselamatan dan Kesehatan Kerja
7 Tips Cara Untuk Bersantai dan Menghilangkan Stres Setelah Bekerja Seharian
5 Cara Mudah Mengatasi Stres Menurut Psikoterapis, Nomor 4 Wajib Anda Ketahui