Inilah Perbedaan PIE dan PIH Pada Bekas Jerawat Di Wajah Beserta Penyebab dan Cara Menghilangkannya!

- Jumat, 12 Mei 2023 | 13:30 WIB
Kolase ilustrasi penampakan PIE dan PIH pada wajah (Anne Nekrasevich (kiri), Ron Lach (kanan) by Pexels)
Kolase ilustrasi penampakan PIE dan PIH pada wajah (Anne Nekrasevich (kiri), Ron Lach (kanan) by Pexels)

ENAMPAGI - PIE dan PIH merupakan bekas jerawat pada wajah yang biasanya menimbulkan noda pada wajah.

PIE dan PIH umumnya timbul di area wajah, keduanya memiliki perbedaan namun sama-sama dalam bentuk noda bekas jerawat.

PIE dan PIH pada kaum wanita umumnya dapat menimbulkan rasa kurang percaya diri dan berpengaruh pada penampilan wajah.

Namun tak banyak yang tau perbedaan dan penyebab dari PIE dan PIH ini, bahkan masih banyak yang menganggap keduanya adalah sama.

Baca Juga: Prediksi Skor Timnas Filipina U22 vs Myanmar SEA Games 2023 Kamboja, Perjuangan Terakhir Fase Grup

Dikutip Enampagi.id dari instagram @stuffbyms yang diunggah pada 27 April 2023 berikut perbedaan dan penyebab dari PIE dan PIH :

1. PIE (Post Inflamatory Erytherna)

Merupakan noda bekas jerawat yang timbul di wajah dalam bentuk kemerahan.

Baca Juga: Prediksi Skor Timnas Vietnam U22 vs Thailand SEA Games 2023 Kamboja, Calon Lawan Indonesia di Semifinal

Penyebabnya PIE :

a. Dapat ditimbulkan karena sering memencet jerawat dan akhirnya menimbulkan peradangan dan meninggalkan noda.

b. Dapat muncul karena penggunaan skincare yang kurang tepat dan atau terlalu keras.

c. PIE juga dapat terjadi karena pembuluh darah membesar dan terjadi inflamasi, sehingga timbul bercak merah.

Baca Juga: Dua Anak dibawah Umur ini Menjadi Korban Pelecehan di Tebet Jakarta Selatan

Halaman:
Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizin redaksi.

Editor: Dilla Alivia

Sumber: Instagram @stuffbyms

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Terpopuler

X