5 Sepatu Basket Ringan Terbaik, dari Sepatu Signature Milik Pemain NBA Hingga Sepatu Budget!

- Sabtu, 27 Mei 2023 | 06:40 WIB
Potret ilustrasi sepatu basket ringan terbaik saat digunakan untuk bermain basket (Yaroslav Shuraev via pexels)
Potret ilustrasi sepatu basket ringan terbaik saat digunakan untuk bermain basket (Yaroslav Shuraev via pexels)

ENAMPAGI - Sepatu basket ringan terbaik selalu diminati, karena olahraga basket adalah salah satu olahraga yang digemari oleh masyarakat Indonesia dari semua kalangan.

Perlengkapan yang dibutuhkan untuk bisa bermain basket pun tidak banyak. Hanya dengan berbekal pakaian olahraga, bola basket, dan sepatu basket ringan terbaik.

Kita bisa bermain basket bersama teman-teman. Pemilihan sepatu basket ringan terbaik menjadi hal yang cukup penting untuk mendapatkan kenyamanan dalam bermain basket.

Tim enampagi.id telah merangkum hasil review sepatu ringan basket terbaik dari awesomehoops.com. 

Baca Juga: Amanda Manopo Perawatan Wajah Sampai Ratusan Juta Rupiah, Netizen: Kayak Bukan Perawatan Seratus Juta

Sepatu basket ini cocok digunakan untuk bermain di dalam ruangan. Beberapa juga bisa digunakan di luar ruangan. Berikut hasil review dari 5 sepatu basket ringan terbaik.

1. Adidas Dame 8 – Terbaik Secara Keseluruhan

Sepatu Adidas Dame 8 milik Damian Lillard ini memiliki berat rata-rata 397 gram. Kelebihan :

  • Semua pemain di lapangan dapat menggunakan sepatu basket dengan midsole Bounce Pro dari Adidas yang dirancang agar nyaman dan responsif
  • Sebagian dari sepatu Adidas terbuat dari bahan daur ulang
  • Sepatu ini adalah model terbaru milik Damian Lillard pada saat penulisan artikel ini, tersedia dalam berbagai pilihan warna, dengan lebih banyak pilihan warna yang akan dirilis sepanjang tahun
  • Menghasilkan performa yang solid yang dirancang untuk kecepatan dan ketepatan

Kekurangan :

Baca Juga: Perdana Live di TikTok, Inara Rusli Dapat Gift Hingga Mencapai 1 Milyar Rupiah! Benarkah?

  • Jika Anda lebih suka sepatu yang sedikit lebih responsif dengan bantalan sedikit, Anda mungkin perlu mencari opsi yang lebih ringan karena sepatu ini memiliki bantalan tebal
  • Traksi mungkin sedikit berkurang ketika bermain di lapangan luar ruangan, sehingga sepatu ini lebih cocok untuk orang-orang yang bermain di lapangan dalam ruangan
  • Rentan terhadap debu

2. Under Armour Curry 8 – Terbaik versi Budget

Sepatu yang menjadi signature dari Stephen Curry ini memiliki berat rata-rata 387 gram. Kelebihan :

  • Meningkatkan rasa permukaan lapangan di kaki
  • Traksi yang luar biasa untuk lapangan dalam ruangan
  • Mencegah tergelincir saat mengubah arah

Kekurangan :

Baca Juga: Pertandingan Indonesia vs Argentina, Erick Thohir : Serius, Ga Kaleng-kalengan!

Halaman:
Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizin redaksi.

Editor: Bellinda Putri Hidayat

Sumber: awesomehoops.com

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

X