Ada beberapa tindakan yang dapat dilakukan untuk mencegah taeniasis, yaitu:
1. Hindari daging yang kurang matang.
2. Cuci semua buah dan sayuran sampai bersih sebelum dimakan.
3. Masak bahan sampai matang sepenuhnya.
4. Bawalah hewan peliharaan yang terkena infeksi cacing pita ke dokter hewan.
5. Cuci tangan Anda dengan sabun dan air sebelum dan sesudah menyiapkan makanan, sebelum makan dan setelah menggunakan toilet.***
Artikel Terkait
Menjaga Kesehatan Tulang dan Persendian dengan Olahraga yang Tepat
WAJIB TAHU! Ini Dia Tips Mengatasi Masalah Pencernaan dan Menjaga Kesehatan Usus
Tips Menjaga Kesehatan Jantung dengan Gaya Hidup Aktif dan Diet Seimbang
Tips Menjaga Kesehatan Kulit dengan Perawatan Rutin dan Perlindungan dari Sinar Matahari