Baca Juga: Waktumu Terbuang Begitu Saja? Berikut 5 Kegiatan yang Bisa Kamu Lakukan Pada Saat Waktu Luang
Berikut contoh tanaman yang cocok untuk hidroponik:
1. Selada
Selada merupakan tanaman dengan ukuran yang kecil tetapi banyak dicari masyarakat untuk di jadikan pelengkap lauk pauk.
Tanaman ini juga sangat mudah untuk ditanaman secara hidroponik melihat dari ukurannya yang tetap sama dan dapat diukur dengan mudah
2. Kangkung
Tanaman satu ini memiliki tinggi rata rata 14 sampai 30 cm dan rasanya sangat enak.
Kangkung sering dipilih untuk hidroponik dikarenakan proses pertumbuhannya yang cepat.
3. Tomat
Tanaman ini Memiliki rasa yang enak dan sering di cari oleh masyarakat.
Tomat juga memiliki ukuran yang relatif kecil dan memiliki peluang bisnis yang besar membuatnya sangat cocok ditanam secara hidroponik.
Setelah mengetahui kriteria dan tanaman yang cocok untuk metode hidroponik. Sekarang waktunya kita mempersiapkan langkah – langkah untuk dapat menanam menggunakan metode hidroponik
Alat yang digunakan untuk metode hidroponik antara lain:
1. Pot tanaman untuk meletakkan air
2. Wadah untuk meletakkan bibit tanaman (yang digunakan disini adalah bibit kangkung)