lifestyle

Kanker Usus Besar, Gejala dan Cara Pengobatannya

Minggu, 25 Februari 2024 | 06:10 WIB
Kenali Gejala dan Pencegahan Kanker Usus Besar (Isti)

Dibarengi obat kemoterapi yang diminum setelah itu dinilai kembali apakah kankernya ukurannya mengecil.

Apabila Iya maka dilakukan dilanjutkan dengan operasi setelah radioterapi setelah dievaluasi ternyata masa pada kanker rektumnya belum dapat dioperasi maka pada pasien tersebut bisa dilanjutkan dulu dengan kemoterapi.

Jika kanker usus tidak segera diobati tentunya kanker akan bertambah besar dan luas sehingga akan merusak jaringan sehat di sekitarnya.

Dapat menimbulkan gejala buang air besar yang berdarah nyeri perut sulit buang air besar hingga tidak dapat buang air besar sama sekali.

Sehingga untuk mengeluarkan veses atau tinjanya dibuat saluran pembuangan dari perut yang disebut kolostol.

Kanker juga dapat menyebar ke organ sehat lain seperti hati paru tulang yang disebut dengan metastasis, tentunya akan menyulitkan pengobatan dan dapat menyebabkan kematian.

Pencegahan kanker usus dilakukan dengan pola hidup sehat yaitu perbanyak mengkonsumsi makanan-makanan yang berserat.

Seperti pada buah-buahan dan sayuran kemudian mengurangi atau membatasi makan daging-daging olahan.

Kemudian mencegah obesitas atau kegemukan, hindari konsumsi rokok dan alkohol yang berlebihan.

Dan dalam waktu yang lama dan tentunya memeriksa kesehatan secara rutin kepada petugas kesehatan.

***

Halaman:

Tags

Terkini