lifestyle

Cobalah 3 Cara Ini Saat Kamu Merasa Stres!

Minggu, 23 April 2023 | 10:00 WIB
Saat stres seseorang akan cenderung sulit berkonsentrasi dan putus asa (Peggy_Marco via Pixabay)

Mengubah pola pikir merupakan bagian penting untuk menjinakkan respon stress yang terlalu reaktif.

Baca Juga: Hari Sabtu Ditetapkan Sebagai 1 Syawal 1444 H Oleh Pemerintah, Jalan Margonda Kota Depok Sepi Total!

Otak mampu melakukan neuroplastisitas yang artinya memiliki kemampuan untuk mengantur ulang dirinya sendiri, membuat jalur saraf dan memperluas jaringan saraf yang ada.

Pada satu sisi, stress kronis diketahui dapat memperkuat bagian otak kita yang terlibat dalam deteksi ancaman sehingga membuatnya semakin mudah dipicu.

Otak juga bisa belajar dan beradaptasi dengan praktik manajemen stress.

Dengan menggunakan respons relaksasi alami tubuh atua mengubah pola pikir, kita dapat mengganggu pola pikir yang ada dan mendukung melakukan cara-cara baru untuk mengatasi pemicu stress tersebut. 

3. Menenangkan pikiran 

Baca Juga: Suga (AgustD) MV 'Haegeum' Telah Rilis, ARMY : Aktingnya Keren Banget, Udah Cocok Main Drama

Menanangkan pikiran saat cemas adalah cara ampuh untuk melatih Kembali respon stress.

Hal tersebut berfokus pada faktor gaya hidup seperti olahraga, meditasi, tidur yang cukup, pola makan yang sehat akan membantu mempersiapkan tubuh dan pikiran agar lebih Tangguh dalam menghadapi stress. ***

Halaman:

Tags

Terkini