lifestyle

Anak Susah Makan Nasi, Yuk Cobain Menu Satu ini Pasti Nambah

Jumat, 2 Juni 2023 | 07:55 WIB
Illustrasi Resep Masakan Dari Kentang Untuk Anak yang Susah Makan Rasanya Enak dan Mengunggah Selera (Foto oleh Karolina Grabowska dari Pexels)

Baca Juga: Influencer Asal China Meninggal Usai Menenggak 7 Botol Alkohol Demi Mendapatkan Gift di Aplikasi Live stream

Berikut sedikit saran yang mungkin bisa membantu jika anak tidak susah makan:

1. Membuat jadwal makan yang teratur. dengan menciptakan jadwal makan yang konsisten dapat membantu anak siap untuk makan.

2. Cobalah membuat suasana yang menyenangkan saat makan. misal dengan mendekorasi meja makannya, peralatan makan yang menarik atau memasak makanan kesukaan anak.

3. Mencoba memasak bersama anak. mereka mungkin lebih tertarik mencoba makanan yang mereka ikut serta saat proses memasak.

4. Buat makanan lebih bervariasi. terkadang anak yang tidak mau makan karena merasa bosan dengan makanan yang selalu sama.

Baca Juga: Tips Memilih Ban yang Tepat untuk Berkendara di Jalan yang Licin

5. Orang tua juga harus tampak ceria dan bersemangat saat memberi makan kepada anak karna akan berpengaruh terhadap suasana hati mereka saat makan.

6. Jangan terlalu memaksa anak, memaksa hanya akan membuat mereka semakin enggan untuk makan. biarkan anak jadi nyaman dengan memberikan pilihan untuk mencoba makanan.

7. Diskusi kepada dokter ahli gizi, jika anak terus-menerus menolak makan nasi. maka coba diskusikan kepada dokter ahli gizi dimana mereka akan memberikan saran.***

 

Halaman:

Tags

Terkini