2. Bawang Bombai
3. Daun Bawang
Bumbu yang Dihaluskan
1. Bawang Putih 3 siung dan 2 siung bawang merah
Cara Membuat Capcay Kuah Kental
1. Panaskan minyak yang ada di wajan kemudian bumbu yang sudah dihaluskan dan tumis hingga matang, wangi dan layu.
Baca Juga: Prediksi Ending The Summer I Turned Pretty Season 2, Belly Siap Memilih Antara Jeremiah Atau Conrad
2. Lalu masukkan bawang bombai dan daun bawang lalu aduk dan tumis hingga matang
3. Tambahkan lada bubuk, garam, gula , dan penyedap sesuai selera lalu diaduk dan ditumis hingga matang.
4. Masukkan ayam lalu masak hingga matang setelah itu tambahkan bakso aduk kembali.
5. Lalu tambahkan air secukupnya, masukkan wortel sampai setengah empuk
6. Tambahkan arcis, bunga kol, baby jagung lalu aduk dan tunggu hingga empuk.
7. Masukkan saos tomat, saos sambal, kemudian aduk rata dan jangan lupa dikoreksi rasa
8. Masukkan sawi putih dan pak coy masak sebentar hingga empuk.