lifestyle

Cara Membuat Donat Enak dan Lembut dengan Bahan Sederhana

Jumat, 22 Oktober 2021 | 13:00 WIB
Donat dapur Mami Arsen (Mahidara)

Meskipun saat ini demam donat diambil oleh J.CO Donuts & Coffee yang membuka gerai pertama di Supermall Karawaci pada 26 Juni 2005.

Berikut ini adalah cara membuat donat enak dan lembut, antara lain:

Baca Juga: Muncul Petisi Menuntut Proses Hukum, Selebgram Rachel Vennya Memenuhi Panggilan Kepolisian

Bahan yang disiapkan

  • 450 g Tepung terigu.
  • 11 g Ragi.
  • 150 ml Air.
  • ½ sdt Garam.
  • 75 g Mentega tawar.
  • 600 ml Minyak Goreng untuk menggoreng.
  • 50 g Susu bubuk.
  • 75 g Gula.
  • 1 sdt Baking soda.
  • 4 butir Telur ayam yang diambil kuningnya.
  • 100 g Kentang yang sudah direbus dan ditumbuk halus.

Bahan Pelengkap

  • Meses.
  • Keju parut.
  • Gula halus.
  • Cara Membuat

Pertama, buat adonan donat yaitu aduk air hangat bersama gula pasir, dan garam hingga gula larut. Sisihkan.

Baca Juga: Atlet Thomas Cup 2021 Anthony Sinisuka Ginting melakukan pukulan ‘aneh’ dipuji Dunia

Kedua, campur rata tepung, susu, ragi, kentang, dan baking powder. Masukkan mentega, uleni dengan ujung jari hingga teksturnya berpasir.

Ketiga, lubangi bagian tengah adonan, tuangkan telur ke dalamnya. Aduk dengan tangan dan uleni ke satu arah sambil tuangkan larutan gula-garam sedikit demi sedikit. Uleni terus hingga adonan kalis.

Keempat, bulatkan adonan, taruh dalam wadah, tutup dengan kain lembap. Diamkan sekitar 1 jam hingga adonan mengembang dua kali lipat.

Baca Juga: Cara Mengatasi Rasa Malu, Nomor 4 Harus Diperhatikan

Kelima, kempeskan adonan lalu uleni kembali adonan. Ambil adonan sekitar 40 g, bulatkan. Ulangi proses serupa hingga adonan habis.

Keenam, tutup adonan donat dengan kain dan biarkan selama 30 menit hingga mengembang.

Ketujuh, manaskan minyak pada wajan. Jika sudah panas goreng adonan tersebut hingga matang dan kecokelatan. Angkat dan tiriskan.

Baca Juga: Mulai 26 Oktober, Pembelian Tiket KA Wajib Gunakan NIK

Halaman:

Tags

Terkini