lifestyle

Harus Hati – Hati! Inilah Makanan Yang Harus Dihindari oleh Penderita Penyakit Jantung

Kamis, 6 Oktober 2022 | 11:00 WIB
Menjaga pola hidup yang sehat dengan menjaga kesehatan jantung (mohamed_hassan via Pixabay)

Asupan Sodium atau Garam Berlebih bisa menyebabkan tekanan darah tinggi. Selain itu, hati-hati dengan kandungan garam tersembunyi dalam makanan kalengan, produk beku, atau snack gurih lainnya.

Baca Juga: Chord Gitar Lagu Kanjuruhan Dinyanyikan Iwan Fals, Tentang Tragedi Sepak Bola Indonesia di Stadion Kanjuruhan

Sebelum mengkonsumsi sesuatu yang gurih, pastikan sudah membaca keterangan nutrisi di labelnya. Rekomendasi asupan sodium per hari, sebaiknya kurang dari 1.500 mg.

4. Alkohol Berlebih

Mengkonsumsi Alkohol Berlebih juga termasuk pantangan bagi penderita penyakit jantung.

Tak hanya itu, minum alkohol juga rentan menyebabkan tekanan darah tinggi, stroke, hingga obesitas.

Baca Juga: Lirik Lagu 'Kanjuruhan' Dinyanyikan Iwan Fals, Kenang Tragedi Stadion Kanjuruhan Tewaskan Ratusan Nyawa

5. Makanan Tinggi Gula

Makanan tinggi kadar gula merupakan pemicu terjadinya penyakit jantung. Agar berat badan tidak berlebihan, konsumsi makanan tinggi gula harus dihindari.

Contoh makanan tinggi gula yang menjadi pantangan untuk penderita penyakit jantung adalah manisan buah kering, permen, kue-kue manis, dan es krim.

6. Makanan Beku

Makanan beku sering dipilih sebagai jalan pintas menyediakan makanan tanpa melalui proses memasak.

Baca Juga: Sinopsis Drakor Terbaru Bad Prosecutor Tayang 5 Oktober 2022 Dibintangi D.O EXO Genre Hukum dan Kriminal

Makanan beku biasanya meliputi makanan olahan, makanan bertepung, hingga sayuran.

Selain unsur tepung, biasanya makanan beku sering mengandung gula, lemak, dan natrium. Ketiga unsur tersebut, bukanlah unsur makanan yang baik untuk penderita penyakit jantung.

Halaman:

Tags

Terkini