lifestyle

Memiliki Masalah Rambut Rontok? Inilah 5 Makanan yang Dapat Membantu Pertumbuhan Rambutmu!

Selasa, 13 Desember 2022 | 17:00 WIB
Masalah rambut rontok bisa diatasi dengan mengonsumsi makanan yang mengandung keratin dan protein (Instagram @tavas_id)

ENAMPAGI - Siapa yang seringkali dibuat pusing karena masalah rambut rontok yang tak kunjung usai?

Sudah coba berbagai cara namun masalah rambut rontok belum dapat teratasi, mungkin kalian dapat menyimak artikel ini.

Masalah rambut rontok memang menjadi permasalahan bagi banyak orang. Tidak hanya perempuan, namun laki-laki juga sering dibuat pusing oleh permasalahan ini.

Pada dasarnya, rambut memerlukan keratin untuk tumbuh, dan keratin sendiri merupakan salah satu bentuk protein yang ada pada rambut, kuku, dan gigi.

Baca Juga: Viral !!! Inilah Keunikan Desa Wisata Nagari Kubu Gadang Sumatera Barat

Keratin ini dapat membantu menjaga rambut agar tetap sehat, kuat, dan lembut.

Sehingga jika kandungan keratin kurang dapat menyebabkan masalah pada rambut, salah satunya rambut rontok.

Karena merupakan salah satu protein, keratin ini dapat diperoleh dari berbagai makanan seperti ikan, wortel, dan lainnya. Inilah 5 makanan yang baik untuk pertumbuhan rambut.

1. Ikan

Banyak orang yang sudah mengetahui jika ikan merupakan salah satu sumber protein terbaik. 

Baca Juga: Terpopuler! Daftar 3 Artis Indonesia Berperan Sebagai Hantu di Film Horor Terkenal

Seperti yang sudah banyak diketahui, kandungan asam lemak omega-3 pada ikan sangat banyak sehingga dapat menjadi sumber minyak alami bagi rambut dan kulit kepala anda.

Kandungan asam lemak omega-3 inilah yang akan membuat rambut anda halus dari dalam

2. Wortel

Halaman:

Tags

Terkini