Aroma body mist ini sangat menyegarkan karena mengandung berbagai macam aroma bunga.
Aroma bunga yang dihasilkan dari body mist ini juga sangat segar dan elegant karena mengandung aroma musk dan jasmine tipis-tipis.
Baca Juga: Sedang Hits !!! Salo Green Rivers, Tempat Wisata Paling Cantik di Kampar Dijamin Bikin Susah Move On
3. Nature Republic Parfume Mist (Green Scoop)
Aroma body mist yang menyegarkan.
Aroma Greeny yang muncul diawal cukup strong namun lama kelamaan akan semakin soft.
Terdapat aroma porwdery dan musk yang semakin membuat aroma body mist ini cukup menyegarkan.
4. W Dressroom Eau De Cologne (49 Peach Blossom)
Body mist yang memiliki aroma permen peach yang manis.
Aroma cukup ringan dan bisa dipakai saat cuaca panas.
5. HMNS Hair & Body Mist (My 1st O)
Aroma body mist ini cukup unik dan lebih refreshing.
Varian My 1st O ini mengandung aroma hint floral fruity, dan rapsberry vanilla scent.