Khasiat Bunga Telang yang Belum Banyak Diketahui

- Selasa, 26 Oktober 2021 | 08:00 WIB
Bunga Telang, tanaman rambat yang ternyata dapat diolah sebagai minuman dan kaya akan manfaat (Pikiran-Rakyat.com)
Bunga Telang, tanaman rambat yang ternyata dapat diolah sebagai minuman dan kaya akan manfaat (Pikiran-Rakyat.com)

ENAMPAGI - Sebagian besar masyarakat hanya mengetahui bunga Telang hanya sebagai hiasan saja.

Bunganya yang berwarna biru, memiliki nama Latin Clitora Ternatea.

Bunga Telang biasanya banyak ditemukan di negara Asia Tenggara, seperti Indonesia, Thailand, Vietnam, India, dan Srilangka.

Bunga Telang memiliki kelopak yang berwarna biru, dan biasanya digunakan untuk minuman teh herbal dan masakan di beberapa wilayah Asia Tenggara.

Baca Juga: Ed Sheeran Minta Maaf di Instagram, Dirinya Positif Covid-19

Jika kelopaknya direndam dengan air hangat atau panas, maka akan mengeluarkan warna biru.

Menurut Guru Besar Bidang Keamanan Pangan dan Gizi, Departemen Gizi dan Masyarakat-FEMA IPB, Prof. Dr. Ir. Ahmad Sulaeman, MS, bunga Telang memiliki antioksidan antosianin.

Menurutnya, Antosianin merupakan antioksidan alami yang lebih kuat dari vitamin C.

Baca Juga: 4 Fakta Menarik Barcelona vs Real Madrid, El Clasico Pertama Tanpa Sang Maestro Leonel Messi

Banyak cara pengolahan bunga Telang agar bisa diambil manfaatnya, yaitu bisa dijadikan sebagai pewarna alami makanan/pelengkap makanan.

Bisa juga dibuat teh Telang, bisa dengan dicampur air lemon, air jeruk nipis, atau batang serai.

Berikut cara pembuatan teh herbal dari bunga Telang:

Baca Juga: Polisi Menggunakan Traffic Accident Analys untuk Mengungkap Kecelakaan Bus TransJakarta yang Menelan Korban

Petiklah 10 kelopak bunga Telang segar (bisa juga bentuk Telang kering), kemudian rendam dalam secangkir air panas.

Halaman:
Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizin redaksi.

Editor: Tasya Nandynanti Demautami

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

X