Jadwal Ganti Spare Part Motor, Jangan Sampai Terlewat

- Kamis, 28 Oktober 2021 | 20:10 WIB
Jadwal ganti spare part motor jangan sampai terlewat. (pexels )
Jadwal ganti spare part motor jangan sampai terlewat. (pexels )

Kampas rem diganti saat sudah aus. Biasanya setelah motor menempuh 12.000 km dan kelipatannya. Jika tidak diganti akan mengakibatkan piringan cakram menjadi aus.

Akibat lain yang ditimbulkan adalah suara berderit dan kemampuan pengereman berkurang.

7. V-Belt

V-Belt perlu diganti setiap motor menempuh 25.000 km dan kelipatannya. Jika terlambat mengganti bisa mengakibatkan v-belt putus sehingga komponen pulley menjadi rusak.

Baca Juga: Rumah Indekos Kramat 106, Saksi Bisu Sejarah Sumpah Pemuda

8. Gear dan Rantai

Gear dan rantai perlu diganti setelah motor menempuh 15.000 km dan kelipatannya. Jika tidak diganti bisa mengakibatkan rantai putus yang tentunya membahayakan keselamatan jika terjadi kecelakaan.

Daftar di atas adalah rata-rata waktu tempuh yang diperlukan untuk penggantian spare part motor namun bisa saja waktu penggantian menjadi lebih cepat tergantung penggunaan kendaraan. ***

Halaman:
Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizin redaksi.

Editor: Marsya Hasna Ramadhani

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

X