Gagal Jantung yang Tak Dapat Disembuhkan, namun Gejalanya Dapat Dikendalikan dengan Cara Ini

- Minggu, 7 November 2021 | 22:00 WIB
Ilustrasi gagal jantung. Ketahui gejala dan cara  pencegahannya (Pexels)
Ilustrasi gagal jantung. Ketahui gejala dan cara pencegahannya (Pexels)

ENAMPAGI - Penyakit gagal jantung memang tidak dapat disembuhkan namun gejalanya dapat dikendalikan.

Heart failure atau gagal jantung adalah kondisi saat pompa jantung melemah sehingga tidak mampu mengalirkan darah yang cukup ke seluruh tubuh.

Atau dengan kata lain, penyakit gagal jantung merupakan kondisi saat otot jantung tidak dapat memompa darah ke seluruh tubuh dengan baik.

Hal tesebut disebut dengan jantung kongestif dimana jantung terlalu lemah atau kaku untuk memompa darah dengan baik ke seluruh tubuh.

Baca Juga: Menteri Lingkungan Hidup Indonesia Telah Memberikan Sinyal Tentang Janji Deforestasi COP26

Gagal jantung bisa disebabkan efek dari penyakit lainnya seperti hipertensi, anemia dan penyakit jantung.

Berikut gejala gagal jantung:

1. Merasa sesak napas sesaat setelah melakukan aktivitas atau saat istirahat.

Baca Juga: 7 Tanda Mantan Kekasihmu Belum Move On dan Kemungkinan akan Kembali Kepadamu

2. Cepat merasa letih dan lelah.

3. Tungkai dan pergelangan kaki bengkak.

4. Beberapa orang mengalami gejala yang lain seperti batuk terus menerus, detak jantung yang cepat, dan kepala pusing.

Baca Juga: Astroworld Festival 2021: Diduga OD, Penonton Meninggal dalam Acara yang Diadakan Travis Scott Ini

Gejala-gejala tersebut bisa berkembang secara bertahap maupun terjadi secara tiba-tiba.

Halaman:
Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizin redaksi.

Editor: Tasya Nandynanti Demautami

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

X