Baris-berbaris dalam gerakan pramuka merupakan suatu latihan fisik yang digunakan untuk menanamkan rasa disiplin. Kekompakkan gerakan suatu regu atau kelompok berbaris sangat ditentukan oleh kedisiplinan dari masing-masing anggotanya.
Semaphore dan Morse merupakan sandi yang sangat penting dipelajari di dalam Pramuka. Kedua sandi ini berguna untuk meminta tolong ketika berada di alam luar.
Baca Juga: Musikal 'Crash Landing on You' Telah Merilis Poster Bergerak Dari Aktor Utama
Sandi morse menggunakan peluit atau senter untuk menyampaikan kode. sedangkan sandi semaphore, menggunakan bendera kecil, batang, tangan kosong atau sarung tangan.
e. Senam pramuka
Senam merupakan suatu gerakan olahraga yang biasanya di iringi oleh musik. Lomba senam dalam Pramuka bisa dilakukan oleh setiap regu.
2. Lomba Non Teknik Pramuka
a. Fashion show
Fashion Show merupakan sebuah acara peragaan busana dimana satu per satu orang atau dua orang akan tampil dengan busana-busana yang telah ditentukan temanya oleh panitia. Kemudian juri akan menilainya.
b. Tari daerah
Tari daerah merupakan sebuah tarian tradisional yang menjadi ciri khas sebuah daerah. Setiap regu bisa melakukan tari dari berbagai daerah dan mendapat nilai dari juri.
c. Drum band
Drumband merupakan sekelompok barisan orang yang memainkan alat musik secara selaras dengan dengan beberapa lagu yang berbeda. Untuk memperingati HUT Pramuka, bisa menggunakan lagu-lagu yang bertema Pramuka seperti Hymne Pramuka, dan lain-lain.
Artikel Terkait
Semarak 17 Agustus dari Rumah, Tetap Seru! Simak 5 Lomba Virtual 17 Agustus
Rekomendasi 4 Lomba Menarik yang Wajib Digelar Pada Saat Perayaan HUT 17 Agustus 2022
Kumpulan Caption Spesial Menyambut HUT RI 17 Agustus 2022
Semarak Hari Ulang Tahun Pramuka 2022 dan Sejarah Pramuka Indonesia
Menyelisik Sejarah Hari Pramuka Menjelang HUT Pramuka Tahun 2022
12 Rekomendasi Lomba 17 Agustus Untuk Anak Sekolahan