Wangi Seharian! 5 Rekomendasi Parfum Pria

- Rabu, 27 Juli 2022 | 09:00 WIB
Ilustrasi: lima rekomedasi parfum pria (Freepik/Tio33)
Ilustrasi: lima rekomedasi parfum pria (Freepik/Tio33)

ENAMPAGI - Memiliki tubuh yang wangi dengan aroma parfum yang tidak terlalu menyengat, kini menjadi salah satu hal yang dapat membuat penampilan lebih percaya diri.

Aroma parfum yang wangi dari tubuh akan membuat orang lain nyaman berada di dekat kita.

Aroma parfum yang digunakan dapat menggambarkan kepribadian seseorang bahkan menjadi ciri khas dari identitas orang tersebut.

Parfum merupakan salah satu hal penting bagi setiap orang, tanpa terkecuali pria.

Baca Juga: Sinopsis Dan Daftar Pemeran 'Adamas', Drama Korea Terbaru 2022

Dikutip dari Channel YouTube Teknofans, Berikut lima rekomendasi parfum pria yang tahan lama:

1. Acqua GIO Giorgio Armani

Acqua GIO Giorgio Armani merupakan parfum pria dengan aroma yang menggambarkan kebebasan, dan menyejukkan. Parfum Acqua GIO Giorgio Armani diciptakan pada tahun 1996 oleh Alberto Morillas.

Parfum Acqua GIO Giorgio Armani memiliki wangi yang khas aromatik, dengan komposisi yang dibuka dengan aroma jeruk, melati, lemon dan neroli, lalu akan terasa aroma cyclamen, pala, mignotte, coriander, violet, bunga fressia, dan lain-lain.

Wangi parfum ini tahan selama 10 jam. Dibandrol dengan kisaran harga Rp900 ribu.

Baca Juga: HUT Pramuka : Peristiwa-Peristiwa Penting yang Mendasari 14 Agustus sebagai Hari Ulang Tahun Pramuka

2. Cristian Dior Sauvage EDT

Parfum Cristian Dior Sauvage EDT ini menghasilkan aroma yang khas, mampu bertahan hingga 11 hingga 15 jam..

Parfum Cristian Dior EDT diluncurkan pada tahun 2015 untuk aroma parfum khusus pria.

Halaman:
Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizin redaksi.

Editor: Eko Pradesa Subekti

Sumber: YouTube Teknofans

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

X