Aroma parfum yang dihasilkan tidak terlalu kuat, sehingga bisa digunakan oleh semua umur dan cocok digunakan untuk aktivitas sehari-hari.
Parfum Cristian Dior EDT dibandrol dengan kisaran harga Rp1.8 Juta.
Baca Juga: Lirik Lagu 'Sekali Seumur Hidup' – Lagu Terbaru Lesti Kejora
3. Mont Blanc Starwalker
Dengan desain botol yang mewah dan keren parfum Mont Blanc Starwalker diluncurkan pada tahun 2005, hasil rancangan dari Michel Almairac.
Parfum Mont Blanc Starwalker merupakan jenis parfum yang bisa mengunci aroma wangi pada tubuh.
Parfum Mont Blanc Starwalker bisa digunakan di berbagai acara, mulai acara formal atau non-formal.
Parfum Mont Blanc Starwalker ini memiliki wangi yang eksklusif, dengan wangi khas dari jermandarin, dan citrus fruitnya yang sedang.
Di bandrol dengan harga Rp600 ribu.
Baca Juga: 3 Poin Menarik Untuk Diperhatikan Dalam Drama Korea Baru Yang Berjudul 'Adamas'
4. Parfum BVLGARI MAN
Parfum BVLGARIA MAN merupakan parfum yang dirancang oleh Alberto Morillas dan di luncurkan pada tahun 2010.
Parfum BVLGARIA MAN ini bisa menjadi alternatif untuk para pria yang ingin tampil maksimal dan lebih percaya diri.
Wangi parfum yang dimiliki BVLGARI MAN ini adala woody oriental.
Aroma woody oriental dari parfum BVLGARIA MAN yang cukup kuat ini sudah di netralisir oleh aroma aquatic, sehingga jangan khawatir orang lain tidak nyaman dengan aroma nya.
Artikel Terkait
7 Tips Memakai Parfum Biar Tahan Lama, Jangan Digosok-gosok!
Tips Belajar Efektif Ala Maudy Ayunda, Yuk Terapin!
7 Tips Menurunkan Berat Badan dengan Cepat dan Sehat dalam Seminggu
Anti Galau! Berikut Tips Agar Cepat Move On dari Mantan
8 Jenis Bahan Dasar Parfum yang Cocok dengan Kebutuhan Sehari-hari
Jangan di Pencet! Ini Dia Tips Ampuh Atasi Jerawat