Perhatikan! 3 Kabut Penghalang Jodoh

- Rabu, 3 Agustus 2022 | 20:00 WIB
Perbaiko Diri dan Perhatikan! Ini dia 3 Kabut Penghalang Jodoh, (Freepik.com/ rawpixel.com)
Perbaiko Diri dan Perhatikan! Ini dia 3 Kabut Penghalang Jodoh, (Freepik.com/ rawpixel.com)

ENAMPAGI – Adalah perasaan yang meresahkan jika jodoh tak kunjung hadir. Padahal, kehadirannya sungguh telah diharapkan. Mungkinkah ada penghalang jodoh? Atau memang masih belum saatnya?

Bukanlah pernyataan yang salah jika jodoh adalah kuasa Tuhan. Namun, sebagai hambaNya manusia wajib berikhtiar bukan? Dalam hal ini, sebut saja dengan istilah kabut penghalang jodoh.

Kabut diilustrasikan sebagai penghalang atas misteri jodoh yang belum terpecahkan. Dengan segala pikiran positif dan keyakinan terbaik dari Sang Pencipta, penghalang jodoh ini menjadi tantangan untuk dipatahkan.

Nah, untuk menghalau tantangan tentunya bukan perkara yang mudah. Setujukan anda?

Baca Juga: Sinopsis Wedding Agreement The Series Episode 4 Tayang 15 April 2022 : Jodoh Terbaik

Sebagaimana telah ditelurusi dan dirangkum, motivasi yang dibagikan oleh lentera umat menggambarkan kabut penghalang jodol dalam 3 hal atau 3 sikap manusia.

Apa dan bagaimana teori kabut penghalang jodoh itu? Simak ulasan berikut:

  1. Terlalu menutup diri

Jika terlalu berprinsip kitalah yang seharusnya didatangi sehingga menutup diri dari usaha mencari maka mindset seperti inilah yang perlu diubah.

Situasi macam itu bak seseorang yang sedang terhalang gengsi.

Dalam urusan ini, cobalah untuk terbuka dengan tetap memegang teguh batasan-batasan agama dan adat

 Baca Juga: Mau Bisnis Franchise? Ini Rekomendasinya , Simak Selengkapnya!

  1. Tidak percaya diri

Jangan sampai nolak rejeki, coba saja dulu jalani prosesnya. Bila ada yang ingin berniat baik untuk melamar atau berta’aruf tidak ada salahnya mencobanya.

Hindari rasa tidak percaya diri jika mungkin ada seseorang yang berniat baik.

  1. Standar terlalu tinggi

Untuk menyiasati adanya pikiran semacam ini kita perlu menurunkan ego. Hal ini agar tidak menjadi bumerang di kemudian hari.

Halaman:
Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizin redaksi.

Editor: Dilla Alivia

Sumber: Instagram @lentera.umat

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

X