ENAMPAGI - Belajar merupakan kewajiban kita sebagai seorang siswa. Metode belajar yang kita terapkan bisa sangat berpengaruh terhadap input belajar kita.
Setiap orang bisa memiliki metode belajar yang berbeda. Jadi, ketahui jenis-jenis metode belajar dan pilih mana yang paling cocok buat kamu.
Simak 5 metode belajar berikut yang cocok untuk diaplikasikan dalam keseharian kamu.
1. SQ3R
SQ3R ini adalah teknik atau metode dengan membaca sesuatu atau memahami suatu bacaan yang akan kita pelajari. Teknik ini mengharuskan kita membaca secara efektif efisien selain itu juga kita harus membaca secara aktif dan mendapat intisari dengan apa yang kita pelajari.
Baca Juga: Intip Trailer Dan Bocoran Serial Anime Bleach: Thousand Year Blood War 2022
Hal yang pertama harus dilakukan, baca materi bab secara umum di daftar isi buku yang akan kita baca. Kita bisa melakukan yang namanya menelusuri daftar isi, melihat peta konsep dan membaca kata pengantar dari setiap bab.
Supaya kita bisa tahu permasalahan umum dari bab tersebut. Tahap selanjutnya adalah membaca secara sekilas.
Pada tahap ini kita mengubah judul atau topik atau sebab atau peta konsep ke dalam sebuah pertanyaan. Tujuannya adalah untuk kita melatih berpikir kritis dan mengetahui detail dari apa yang kita ingin ketahui dari bab ini.
Baca Juga: 'Sungai Maron' Wisata Susur Sungai Bak Sungai Amazon: Welcome To Pacitan!
Pada buku catatan kamu bisa membuat 2 kolom untuk menuliskan garis besar pertanyaan dan jawaban yang kamu peroleh. Kurangi kecepatan membaca saat menemukan materi yang sulit.
Jangan lupa untuk buat kata kunci dari setiap bagian sehingga akan mempermudah kamu ketika menjawab pertanyaan.
Tahap yang keempat adalah Recall, di mana tahap kita menulis dengan kalimat sendiri Jawaban dari pertanyaan yang telah kita buat di 2 kolom tadi.
Baca Juga: Taiwan Mengaku Terancam Dengan Latihan Militer China, Diblokade Dari Udara Hingga Laut Taiwan
Artikel Selanjutnya
Tips Belajar Efektif Ala Maudy Ayunda, Yuk Terapin!
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizin redaksi.
Editor: Wahidah Sofariah Asaroh
Sumber: YouTube @DAVINA ADINDA
Artikel Terkait
Tips Belajar Efektif Ala Maudy Ayunda, Yuk Terapin!
Wajib Simak! Tips Belajar Berenang Yang Baik Bagi Pemula Belajar dari Kasus Tenggelamnya Putra Ridwan Kamil
Yuk, Belajar Menata Istilah!
Penting! Ini Ciri-Ciri Teman Yang Bisa Merusak Mental
Simak! Harus Menjaga Lisan, Inilah 4 Hal Yang Tidak Boleh Diceritakan Sembarangan Kepada Orang Lain
Mengenal 8 Tipe Kecerdasan dan Gaya Belajarnya, Cerdas Ngga Selamanya Peringkat Satu
Penting! Ini 5 Skill Wajib Untuk Anak Muda Di Era Digital