Wajib Tahu!!! Ini Merupakan daftar Makanan Favorit Nabi Muhammad SAW, Nomor 4 Sumber Protein

- Sabtu, 27 Agustus 2022 | 20:36 WIB
Madu, salah satu daftar Makanan Favorit Nabi Muhammad SAW (pixabay)
Madu, salah satu daftar Makanan Favorit Nabi Muhammad SAW (pixabay)
  1. Anggur

 Baca Juga: Cafe Sawah, Destinasi Wisata di Malang yang Menyuguhkan Suasana Romantis

Anggur dapat membantu memurnikan darah dan sangat baik untuk kesehatan ginjal, serta membantu melancarkan buang air besar.

  1. Madu

Madu menjadi obat alami untuk hampir semua jenis penyakit mulai dari masalah perut, nafsu makan, hingga mengobati batuk.

Rasulullah SAW biasa meminum segelas air yang dicampur madu setiap pagi.

Baca Juga: Sinopsis Film Horor Thailand 'The Intruder' Tayang di ANTV Pukul 22.00 WIB Tanggal 27 Agustus 2022 

Allah SWT berfirman “Dari perut lebah itu keluar minuman (madu) yang bermacam – macam warnanya. Didalamnya terdapat obat yang menyembukan bagi manusia. Sesungguhnya yang pada demikian itu benar – benar terdapat tanda (kebesaran Allah) bagi orang – orang yang memikirkan”. (QS An Nahl ayat 69)

Itulah beberapa makanan favorit Nabi Muhammad SAW yang bukan hanya nikmat, tetapi juga memiliki nilai gizi yang tinggi bagi kesehatan.***

 

Halaman:
Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizin redaksi.

Editor: Dilla Alivia

Sumber: youtube Sahabat Beriman

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

X